SuaraSurakarta.id - Pedangdut Dewi Perssik akui sempat stres karena Covid-19 yang diidapnya belum lama ini. Positif sekeluarga, si pelantun Mimpi Manis ini alami gejala paling parah.
"Yang kena bukan cuma aku, ada Aa juga. Totalnya 8 orang, tapi mereka tanpa gejala," kata Dewi Perssik saat ditemui di kawasan Kapten P. Tendean, Jakarta Selatan, Senin (28/12/2020).
"Tapi aku yang agak stres, karena dari 8 orang ini kan yang agak parah aku," ujarnya.
Depe, sapaan akrab Dewi Perssik, stres karena harus serba sendiri karena diisolasi. Sebab, selama ini dia selalu didampingi asisten untuk segala keperluan.
"Ditambah lagi biasanya aku ada yang bantu, ada asisten aku, nah ini aku sakit tapi aku sendiri," kata dia.
Apalagi, Dewi Perssik alami bercak merah yang dirsakan panas dan gatal di sekujur tubuh. Dia serba salah apakah harus membuka baju atau tidak.
"Sudah gitu gatal semua. Mau dibuka, telanjang, salah. Nggak telanjang gatal semua, serba salah. Sudah gitu sesak sama batuk juga," ujarnya.
Kini, Dewi Perssik sudah pulih dan dinyatakan negatif Covid-19. Namun, ia masih harus menjaga kondisi tubuhnya agar tetap fit.
Sebelumnya Dewi Perssik membagikan pengalamannya saat terinfeksi Covid-19 di akun Instagramnya.
Baca Juga: Dewi Perssik 2 Kali Positif Covid-19, Gejalanya Demam hingga Ruam Merah
Dia menceritakan mengalami gejala tak biasa, yakni bercak merah di sekujur tubuhnya.
"Jadi timbul kemerahan ini adalah salah satu yang timbul dari mereka yang terkena Covid-19 sekitar 20 persen. Nah ini jadi bahan renungan buat kita semua dan teguran buatku juga untuk menggugurkan dosa-dosaku, dan bahwa Covid-19 itu nyata," kata Dewi Perssik dalam postingannya yang diunggah Kamis (24/12/2020).
Berita Terkait
-
Dituding Usir Irish Bella dari Program Acara Televisi, Dewi Perssik: Hoax!
-
Dituduh Usir Irish Bella di Pagi Pagi Ambyar, Dewi Perssik Beri Klarifikasi Sambil Ucap Syukur
-
Bikin Banjir Air Mata, Momen Haru Anak Istimewa Peluk Erat Dewi Perssik di Pagi Pagi Ambyar
-
Mulai Serius Minta Jodoh, Dewi Perssik Rajin Salat Tahajud Agar Diberikan Suami Saleh
-
Selamat dari Penjarahan, Kucing Eko Patrio Kini Dirawat Dewi Perssik
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
Terkini
-
KGPH Mangkubumi Dinobatkan PB XIV, Kubu PB XIV Purboyo Bakal Tempuh Jalur Hukum
-
Momen Haru Wiranto Antar Jenazah Istri ke Peristirahatan Terakhir, Doa dan Tangis Pecah di Pemakaman
-
Wong Solo Merapat! Saldo DANA Kaget Rp299 Ribu Siap Bikin Hidup Makin Ceria, Sikat 4 Link Ini!
-
Komitmen Golkar di Tengah Tantangan Ekonomi: Alia Noorayu Laksono Turun Bantu Ratusan Keluarga
-
10 Babak Perebutan Takhta Keraton Solo: Kisah Lengkap Dua Putra Raja yang Saling Mengklaim