Seperti yang dilakukan pada hari ini, Minggu (19/11/2023) pagi. Warga diajak untuk senam pagi dan disertai pembagian doorprise bagi para peserta.
"Ada 200an warga disini yang ikut kegiatan ini, ini rutin kami lakukan. Dan pesertanya, makin hari terus bertambah," ujarnya.
Dalam pesta demokrasi yang digelar saat ini, dirinya berharap, hendaknya masyarakat cerdas dalam menyalurkan hak suaranya. Jangan sampai, salah memilih pemimpin hingga berimbas pada generasi Bangsa Indonesia.
"Masyarakat, harus cerdas dalam memilih pemimpin. Jangan sampai salah memilih," pungkasnya.
Baca Juga:Tanggapi Hasil Nomor Urut Peserta Pilpres 2024, Gibran: Semua Punya Makna Bagus