Heboh Muncul Draft Surat Suara Pilpres 2024, Prabowo Subianto Duet dengan Erick Thohir

Gambar draft surat suara itu salah satunya diterima Suarasurakarta.id yang tersebar dii grup Whatsapp, Rabu (18/10/2023).

Ronald Seger Prabowo
Rabu, 18 Oktober 2023 | 12:45 WIB
Heboh Muncul Draft Surat Suara Pilpres 2024, Prabowo Subianto Duet dengan Erick Thohir
Heboh munculnya draft surat suara pemilihan presiden dan wakil presiden pada Pilpres 2024 mendatang. [Suara.com.ist]

Keputusan itu disampaikan langsung Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputri di Kantor DPP PDIP, Jakarta, Rabu (18/10/2023). sekitar pukul 10.35 WIB.

"Dengan mengucapkan Bismillahirrahmanirrahim, maka calon wakil presiden yang dipilih PDI Perjuangan akan mendampingi bapak Ganjar adalah Prof Dr Mahfud MD," ucap Megawati disambut tepuk tangan.

"Hari ini Rabu 18 Oktober 2023 saya dengan mantab saya mengambil keputusan kesemuanya saya tujukan sebesar-besarnya untuk kepentignan rakyat dan negara," tambah dia.

Usai pengumuman, koalisi pendukung Ganjar langsung mendaftarkan Ganjar dan ke Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI di Jakarta Pusat. Mereka akan mendaftar di hari pertama pendaftaran capres dan cawapres yakni pada Kamis (19/10/2023) besok.

Baca Juga:Mahfud MD jadi Cawapres Ganjar, Relawan: Kami Rindu Indonesia Dipimpin Orang Mau Tegakkan Supremasi Hukum

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak