Disebut Tidak Pernah Ucapkan 'I Love You' ke Selvi Ananda, Ini Reaksi Gibran Rakabuming

Hal ini disampaikan langsung oleh Selvi Ananda dalam video yang beredar di media sosial (medsos).

Ronald Seger Prabowo
Sabtu, 21 Januari 2023 | 09:03 WIB
Disebut Tidak Pernah Ucapkan 'I Love You' ke Selvi Ananda, Ini Reaksi Gibran Rakabuming
Gibran Rakabuming Raka beserta istri Selvi Ananda menyaksikan pameran seni Java in Paris di Paris, Prancis [Istimewa]

SuaraSurakarta.id - Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka disebut tidak romantis dan tidak pernah bilang sayang "I Love You" kepada istrinya Selvi Ananda

Hal ini disampaikan langsung oleh Selvi Ananda dalam video yang beredar di media sosial (medsos). 

Dalam video sebuah talk show tersebut, Selvi menyebut jika suaminya (Gibran) tidak romantis. Ketika ditanya pembaca acara,

"Siapa yang lebih romantis?", tanya pembaca acara.

Baca Juga:12 Tahun Bareng Gibran Rakabuming, Selvi Ananda Ngeluh: Belum Pernah Bilang I Love You Duluan

Selvi Ananda pun menjawab, "Kayaknya saya ya," ujar Selvin.

"Mas Gibran sama sekali nggak romantis. Cuek," katanya.

Dalam sebuah video tersebut, Selvi juga menyebut Gibran tidak pernah mengucapkan sayang "I Love You"

"Kalau seperti kita ya, yang sudah berumah tangga itu kan harus yang namanya menumbuhkan rasa sayang, rasa cinta. Itu harus kita lakukan dengan usaha ya, bu," kata Selvi.

"Kalau tadi Bu Ganjar bilang 'I Love You' sama Pak Ganjar, saya juga bilang i love you ke Mas Gibran, tapi setiap hari ya saya dulu yang bilang," ucap dia.

Baca Juga:Respons Curhatan Selvi Ananda, Gibran Malah Kaget Sudah 12 Tahun Bersama

Selvi juga mengatakan selama masa pacaran sampai sekarang tidak pernah inisiatif suaminya bilang 'i love you'

"Jadi selama 12 tahun dari pacaran sampai sekarang. Belum pernah inisiatif dari Mas Gibran bilang 'i love you', belum pernah," sambungnya.

"Kalau saya bilang, ya dijawab gitu. Kalau saya nggak bilang ya, jangan harap deh," imbuh dia.

Sementara itu Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka menanggapi pernyataan istrinya hanya tersenyum.

"Takono bojoku kono ya," terang Gibran saat ditemui, Jumat (20/1/2023).

Ketika ditanya selama 12 tahun tidak pernah bilang sayang, Gibran pun kaget.

"12 tahun?, Ho'oh to 12 tahun. Kayake malah 13 tahun deh," ucap dia.

Kontributor : Ari Welianto

News

Terkini

Pebulu tangkis Indonesia itu meninggal dunia bersama sang ibu Anik Sulistyowati dalam kecelakaan di Tol PemalangBatang, Senin (20/3/2023) pukul 03.50 WIB.

News | 15:05 WIB

Syabda dan ibu dikabarkan meninggal, sementara ayah dan kakaknya selamat.

News | 14:49 WIB

Syabda dimakamkan dengan sang ibu, Anik Sulistyowati yang juga jadi korban meninggal dunia dalam kecelakaan di Tol PemalangBatang, Senin (20/3/2023) pukul 03.50 WIB.

News | 13:59 WIB

Syabda beserta keluarga rencananya menuju ke Desa Sumberejo, Kecamatan Mondokan, Kabupaten Sragen untuk takziah.

News | 13:47 WIB

Dalam beberapa bulan ke depan akan digelar event Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Jateng 2023 di Pati Raya.

News | 09:58 WIB

Ketiga mandor yang uutang tersebut atas nama Sugiyantoro, Sunandar dan Guntur Mustofa.

News | 21:56 WIB

Proses penyerahan juara Piala Walikota Surakarta 2023 diserahkan langsung Gibran Rakabuming Raka kepada tim R2.

News | 21:13 WIB

Prestasi itu menyamai torehan tahun lalu, dimana dia juga menyabet gelar juara di nomor serupa.

News | 21:06 WIB

Salah satu korban atas nama Anisa menceritakan dirinya bersama temannya melakukan kegiatan olah raga jalan santai di CFD Jalan Slamet Riyadi.

News | 13:42 WIB

Setiap konsumen yang telah melakukan treatment akan diminta mengisi survei tentang tingkat kepuasan pelayanan.

News | 13:30 WIB

Mereka terpilih secara aklamasi dalam Kongres ke-9

News | 09:56 WIB

Meski demikian, mereka enggan terlibat di dalam polemik yang terjadi selama ini.

News | 08:49 WIB

Gibran dan Jan Ethes pun menjadi pusat perhatian para penonton kirab.

News | 08:28 WIB

Masyarakat bisa mengurus kelengkapan untuk dapat memiliki dikuatkan dengan sertifikat dari negara.

News | 16:24 WIB

Keberadaan pembangunan di bantaran sungai akhir-akhir ini menjadi sorotan.

News | 16:17 WIB
Tampilkan lebih banyak