Fadilah Membaca Surat Yasin Jangan Sampai Lupa, Hajat dan Cita-cita Anda Akan Tercapai

Manfaat membaca Yasin Fadhilah selain mendapat pahala adalah tercapainya hajat dan cita-cita.

Pebriansyah Ariefana
Kamis, 11 Agustus 2022 | 18:25 WIB
Fadilah Membaca Surat Yasin Jangan Sampai Lupa, Hajat dan Cita-cita Anda Akan Tercapai
Waktu yang Tepat Membaca Surat Yasin (Istock)

22. wa m liya l a'budulla faaran wa ilaihi turja'n

Artinya, Dan tidak ada alasan bagiku untuk tidak menyembah (Allah) yang telah menciptakanku dan hanya kepada-Nyalah kamu akan dikembalikan.

23. a attakhiu min dnih lihatan iy yuridnir-ramnu biurril l tugni 'ann syaf'atuhum syai`aw wa l yungqin

Artinya, Mengapa aku akan menyembah tuhan-tuhan selain-Nya? Jika (Allah) Yang Maha Pengasih menghendaki bencana terhadapku, pasti pertolongan mereka tidak berguna sama sekali bagi diriku dan mereka (juga) tidak dapat menyelamatkanku.

Baca Juga:Manfaat Baca Surat Yasin Ayat 1-83 Full Latin, Bisa Jadi Doa Sembuh dari Penyakit

24. inn ial laf allim mubn

Artinya, Sesungguhnya jika aku (berbuat) begitu, pasti aku berada dalam kesesatan yang nyata.

25. inn mantu birabbikum fasma'n

Artinya, Sesungguhnya aku telah beriman kepada Tuhanmu; maka dengarkanlah (pengakuan keimanan)-ku.”

26. qladkhulil-jannah, qla y laita qaum ya'lamn

Baca Juga:Doa Setelah Baca Surat Yasin Ayat 1-83 Latin

Artinya, Dikatakan (kepadanya), “Masuklah ke surga.” Dia (laki-laki itu) berkata, “Alangkah baiknya sekiranya kaumku mengetahui

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini