“Harga minyak goreng kemasan masih di angka Rp 24.500 – Rp 25.000 per liter, belum turun. Kalau bisa seperti ini (memberikan secara gratis) sangat membantu mengurangi beban masyarakat,” tegas politisi Partai Golkar tersebut.
Pembelian Minyak Goreng dengan PeduliLindungi Dinilai Menyusahkan, Politisi Partai Golkar: Susah Kalau di Desa
Pasalnya, belum banyak masyarakat yang menggunakan aplikasi tersebut, khususnya di daerah pedesaan.
Ronald Seger Prabowo
Rabu, 29 Juni 2022 | 16:00 WIB

BERITA TERKAIT
Takaran Kurang, Kedaluwarsa Dipertanyakan: MinyaKita Ditarik dari Pasaran?
14 Maret 2025 | 11:36 WIB WIBREKOMENDASI
News
Polda Jateng Bongkar Kasus MinyaKita Tak Sesuai Takaran di Karanganyar
14 Maret 2025 | 18:02 WIB WIBTerkini