Jadi Manusia Pertama dengan 400 Juta Followers di Instagram, Cristiano Ronaldo: Siuuu!

Cristiano Ronaldo merayakan 400 juta followersnya di akun instagram dengan mengucapkan banyak terima kasih kepada para fansnya

Budi Arista Romadhoni
Selasa, 22 Februari 2022 | 08:49 WIB
Jadi Manusia Pertama dengan 400 Juta Followers di Instagram, Cristiano Ronaldo: Siuuu!
Striker Manchester United Portugal Cristiano Ronaldo pada pertandingan sepak bola Liga Premier Inggris antara Leeds United dan Manchester United di Elland Road di Leeds, Inggris pada 20 Februari 2022. Paul ELLIS/AFP

Cristiano Ronaldo juga dikenal sebagai atlet dengan pendapatan fantastis. Dengan raihan prestasinya memenangkan 5 ballon d'or, Cristiano Ronaldo menjadi pemain dengan bayaran sangat mahal. 

Tak hanya itu, sumber pendapatan Cristinao Ronaldo lainnya yakni dari ladang bisnisnya. Diketahui pria asal Portugal tersebut memiliki sejumlah bisnis seperti perhotelan, persewaan jet, fashion, parfum, hingga klinik rambut. 

Selain itu, Cristiano Ronaldo juga mendapat pundi-pundi uangnya di sosial media. Kabarnya ia mematok iklan di akun instagramnya sebesar Rp 23 Milliar. 

Sehingga tak mengherankan jika Cristiano Ronaldo memang layak dijuluki sebagai konglomerat lapangan hijau.

Baca Juga:Masak Sambil Debus, Pria Ini Santai Banget Masukkan Tangan ke Wajan Panas demi Aduk Bumbu, Publik: Serasa Kungfu Hustle

Kontributor : Fitroh Nurikhsan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini