Cucu Bung Karno Paundrakarna Ngamuk Soal Suksesi Mangkunegaran, Pegiat Sejarah Budaya Solo Angkat Bicara

Komentar itu berkaitan dengan kabar jika GPH Bhre Cakrahutomo Wiro Sudjiwo menjadi calon terkuat untuk naik tahta sebagai KGPAA Mangkunegara X.

Ronald Seger Prabowo
Kamis, 27 Januari 2022 | 14:27 WIB
Cucu Bung Karno Paundrakarna Ngamuk Soal Suksesi Mangkunegaran, Pegiat Sejarah Budaya Solo Angkat Bicara
Pegiat sejarah budaya Solo, Surodjo angkat bicara berkait amukan GPH Paundrakarna Jiwo Suryonegoro dalam sebuah komentar di akun Instagram beberapa waktu lalu. [Suara.com/ist]

Sementara menanggapi pada suksesi di Puro Mangkunegaran yang saat ini masih menjadi tanda tanya besar dalam siapa pengganti Mangkunegara lX nantinya, Surodjo berpendapat saat ini masih dalam musyawarah.

"Kalau saya melihat saat ini sudah ada arah untuk menuju ke rencana musyawarah. Namun kami melihat juga bahwa saat ini mungkin masih belum ada musyawarah yang berkaitan dengan langkah suksesi tersebut," paparnya.

Dirinya menggaris bawahi, bahwa untuk menetapkan pengganti sosok Mangkunegara lX tersebut perlu adanya kekompakan di keluarga inti.

"Untuk menetapkan sosok penganti perlu adanya kebersamaan. Jangan ada keputusan sepihak yang bisa menimbulkan ganjalan ke depan," jelas Surodjo.

Baca Juga:Cucu Bung Karno Paundrakarna Ngamuk di Medsos Soal Suksesi Mangkunegaran, Wedono Pura: Biarkan Saja!

Kontributor : Budi Kusumo

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini