Terpisah, Wali Kota Solo Gibran Rakabuming mengatakan desain penataan masih dalam proses pematangan.
Meskipun demikian, ia membenarkan bahwa konsep penataan kawasan itu adalah penataan pedesterian dan taman kota.
"Desain yang lama tidak jadi, yang konsep dua lantai untuk PKL dan Parkir batal ya. Pedagangnya harus relokasi dulu sebelum mulai dikerjakan," pungkas Wali Kota Solo.
Kontributor : Budi Kusumo
Baca Juga:Hasil IBL 2022: West Bandits Menang, Rans PIK Kalah Lagi