Stadion Manahan Jadi Tuan Rumah Liga 2, Gibran: Saya Pastikan Nanti Aman

Kota Solo pun siap menyambut klub-klub yang akan berlaga di stadion kebanggaan wong Solo ini.

Ronald Seger Prabowo
Jum'at, 17 September 2021 | 12:25 WIB
Stadion Manahan Jadi Tuan Rumah Liga 2, Gibran: Saya Pastikan Nanti Aman
Wali Kota Solo, Gibran Rakabuming Raka (tengah) bersama Direktur Utama PT Liga Indonesia Baru (LIB), Akhmad Hadian Lukita (kanan), dan Direktur Operasional PT LIB, Sudjarno. mengecek kesiapan Stadion Manahan Solo untuk perhelatan Piala Menpora, Rabu (10/3/2021). [PT Liga Indonesia Baru]

Seperti diketahui Stadion Manahan Solo akan menjadi tuan rumah untuk pertandingan di Grup C.

Di Grub C sendiri ada tuan rumah Persis Solo, PSCS Cilacap, PSIM Yogyakarta, Hizbul Wathan FC, Putra Safin Grup, dan Persijap Jepara

Kontributor : Ari Welianto

Baca Juga:AHHA PS Pati Gabung Grup C Liga 2, Atta Halilintar Singgung Persis Solo

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak