Selain ngaji ada juga kajian rutin buat mereka. Itu sebagai bekal buat mereka saat bekerja mencari rezeki, apalagi sekarang bulan Ramadan.
"Memang yang kami tanamkan itu bekerja sambil beribadah. Kedepan kami akan buka lagi di tempat-tempat lain," pungkas Ketua Yayasan Dompet Tahfidz Indonesia Kota Solo ini.
Kontributor: Ari Welianto
Baca Juga:Untuk Pemburu Menu Buka Puasa, Ini Tujuh Titik Penjual Takjil di Kota Solo