SuaraSurakarta.id - Kota Solo menjadi salah satu destinasi wisata yang terus digandrungi banyak orang.
Beragam aktivitas menarik yang tersaji membuat wisatawan ingin berlama-lama di Kota Bengawan.
Tentu saja, menginap di hotel merupakan pilihan terbaik saat melakukan kegiatan perjalanan atau saat berlibur.
Namun harga menginap di Hotel tidak stabil disetiap harinya, dikarenakan menyesuaikan periode yang berlangsung, berikut tips yang dapat membantu tamu untuk mendapatkan harga terbaik.
Baca Juga: Respati Ardi Blusukan di Mangkubumen, Warga Sampaikan Usulan Penambahan Puskesmas
Pemesanan melalui WhatsApp atau Website resmi merupakan pilihan terbaik untuk mendapatkan harga menginap yang lebih terjangkau, Solo Paragon Hotel & Residences menawarkan harga hingga 15% lebih murah dari harga yang ditawarkan oleh Online Travel Agent.
"Untuk harga terbaik, tamu dapat melakukan pemesanan secara langsung melalui WhatsApp Reservasi Solo Paragon Hotel & Residences dengan nomor 0271 7655 888. Selain itu, kami juga menawarkan berbagai promo atau diskon menarik untuk penginapan maupun makanan dan minuman melalui Media Sosial," kata Fajar Dwi, Assistant Front Office Manager Solo Paragon Hotel & Residences.
Solo Paragon Hotel & Residences memiliki total 206 kamar, mulai dari Superior, Deluxe, Deluxe Premier, Family 2 Bed Room Single, Family 2 Bed Room Double, Family 2 Bed Room Connecting, Family 3 Bed Room, Business Suite, Junior Suite, hingga Residential Suite.
Tamu juga dapat memilih menginap dengan sarapan atau tanpa sarapan, serta dapat memilih kamar smoking atau non-smoking sesuai ketersediaan kamar.
Untuk informasi lebih lanjut, anda dapat menghubungi kami melalui WhatsApp di +62 271 7655 888, atau melalui Email di info@soloparagonhotel.com.
Baca Juga: Jokowi Ajak Respati Ardi-Astrid Widayani Blusukan di Pasar Klitikan Notoharjo, Jadi Buruan Foto
Kunjungi juga website kami di www.soloparagonhotel.com dan ikuti kami di Instagram @soloparagon untuk update terbaru.
Berita Terkait
-
Daftar 10 Daerah di Indonesia Diprediksi Ramai Dikunjungi Wisatawan Akhir Tahun, Termasuk Sumatera Barat
-
Nikmati Liburan Hemat usai Nyoblos: Intip 7 Promo Menarik di Tempat Wisata Ini
-
Kapal Wisata Tenggelam di Laut Merah, Penyelamatan Masih Berlangsung
-
Gelar Jajarans, Nagita Slavina Hadirkan Makanan khas Indonesia hingga Mancanegara
-
Promo Spesial Hotel Indigo Bintan: Staycation Hemat Pakai Kartu BRI!
Terpopuler
- Keponakan Megawati jadi Tersangka Kasus Judol Komdigi, PDIP: Kasus Alwin Jabarti Kiemas Contoh Nyata Politisasi Hukum
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Hukum Tiup Lilin Dalam Islam, Teganya Geni Faruk Langsung Padamkan Lilin Ultah saat Akan Ditiup Ameena
- Kevin Diks: Itu Adalah Ide yang Buruk...
- Sebut Jakarta Bakal Kembali Dipimpin PDIP, Rocky Gerung: Jokowi Dibuat Tak Berdaya
Pilihan
-
Setelah Pilkada, Harga Emas Antam Meroket Jadi Rp1.513.000/Gram
-
Mempelajari Efektivitas Template Braille pada Pesta Demokrasi
-
Ingat! Penurunan Harga Tiket Pesawat Domestik 10 Persen Hanya Berlaku Hingga 3 Januari
-
Uji Tabrak Gagal Raih Bintang, Standar Keamanan Citroen C3 Aircross Mengkhawatirkan
-
Erick Thohir Sebut Aturan Kredit Pembiayaan Rumah Ribet, Target Prabowo Dibawa-bawa
Terkini
-
Astrid Widayani Ciptakan Sejarah, Wakil Wali Kota Solo Perempuan Pertama
-
Quick Count Pilkada Sukoharjo: Petahana vs Kotak Kosong Siapa yang Menang? Ini Hasilnya
-
Karutan Solo Apresiasi Antusiasme Warga Binaan dalam Pilkada Serentak 2024
-
Hentikan Dominasi PDIP, Respati Ardi-Astrid Widayani Segera Cetak Sejarah di Pilkada Solo
-
Hasil Hitung Cepat: Respati Ardi-Astrid Widayani Menangi Pilkada Solo 2024