SuaraSurakarta.id - Desainer asal Kota Solo Wignyo Widagdo tampil di acara perayaan HUT ke-44 Dewan Kerajinan Nasional atau Dekranas di Solo, Rabu (15/5/2025).
Pada perayaan tersebut, Wignyo menampilkan koleksinya yang diberi judul Besanan.
Besanan disampaikan terinspirasi oleh kata besanan, yaitu bersatunya dua pihak keluarga yang diikat oleh perkawinan.
Tema Besanan dalam kegiatan pertunjukan fesyen adalah bersatunya dua budaya, yaitu budaya Sumatera berupa kain songket dan budaya Jawa berupa kain batik dalam satu busana.
Baca Juga: Merayakan Adeging Mangkunegaran dan Hari Tari Dunia dengan Trilogi Tari Spektakuler
Yang menarik, selain dikenakan oleh para model, busana koleksi Wignyo juga dikenakan oleh beberapa istri pejabat, di antaranya Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Pulau Taliabu, Provinsi Maluku Utara Zahra Yolanda Aliong Mus dan istri Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia, Sri Suparni.
Pada kesempatan itu, Zahra mengaku bangga bisa membawakan koleksi busana Wignyo di depan Ibu Negara Iriana Joko Widodo.
"Terima kasih telah mempercayai saya pakai busananya dan ditampilkan di depan Ibu Iriana dan para tamu undangan," kata dia dilansir dari ANTARA.
Ia juga berharap melalui kegiatan tersebut UMKM di seluruh Indonesia dapat terus maju, berkembang, dan produk Indonesia dapat lebih dikenal.
Sementara itu, pada kegiatan tersebut Kabupaten Pulau Taliabu membawa beberapa produk unggulan daerah, di antaranya batu bacan, batik, anyaman topi, dan tongkat setan.
Baca Juga: Dampingi Pelatihan Literasi, Nyalanesia Dorong Guru dan Siswa Terbitkan Buku
"Itu ciri khas dari Kabupaten Pulau Taliabu," paparnya.
Berita Terkait
-
Tantangan Pandam Adiwastra Janaloka dalam Memasarkan Batik Nitik Yogyakarta
-
Gedung Peruri Ditetapkan Sebagai Cagar Budaya Nasional
-
Cermin Bangsa: Ketika Jalur Busway Menjadi Ajang Ketidakdisiplinan
-
Potret Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Resmikan Restoran Le Nusa di Jakarta, Serasi Kenakan Batik Rancangan Desainer
-
Pesona Rizky Ridho Jadi Model Busana Batik, Ramai Digombali Pemain Timnas hingga Kekasih
Terpopuler
- Mees Hilgers: Saya Hampir Tak Melihat Apa Pun Lagi di Sana
- Coach Justin Semprot Shin Tae-yong: Lu Suruh Thom Haye...
- Jurgen Klopp Tiba di Indonesia, Shin Tae-yong Out Jadi Kenyataan?
- Saran Pelatih Belanda Bisa Ditiru STY Soal Pencoretan Eliano Reijnders: Jangan Dengarkan...
- Elkan Baggott Disuruh Kembali H-1 Timnas Indonesia vs Arab Saudi: STY Diganti, Lu Bakal Dipanggil
Pilihan
-
Hyundai All New Santa Fe Langsung Jadi Juara SUV Hybrid, Honda CR-V Minggir Dulu
-
Begini Tampang Sedih Pemain Arab Saudi usai Dipecundangi Timnas Indonesia
-
Timnas Indonesia Ungguli Arab Saudi, Ini 5 Fakta Gol Marselino Ferdinan
-
Profil Hendry Lie: Kekayaan, Bisnis dan Kasus Hingga Jadi Tersangka Korupsi Timah
-
Tantangan Pandam Adiwastra Janaloka dalam Memasarkan Batik Nitik Yogyakarta
Terkini
-
Dilaporkan ke Bawaslu Soal Dugaan Politik Uang, Ini Respon Teguh Prakosa
-
4 Wilayah Rawan Bencana, BPBD Boyolali Antisipasi Dampak Bencana Pada Musim Hujan
-
Bertemu Ribuan Peternak Sapi Perah di Boyolali, Zulhas Janjikan Masalah Selesai Dua Pekan
-
Braakkk! KA Batara Kresna Tabrak Motor hingga Nyungsep di Kolong, Begini Kronologinya
-
Dari Masjid ke Mekkah: Perjalanan Inspiratif Marbot Bersama AQUA