Scroll untuk membaca artikel
Ronald Seger Prabowo
Sabtu, 30 Maret 2024 | 10:11 WIB
Para pemain Persis Solo merayakan gol Moussa Sidibe ke gawang PSIS Semarang dalam lanjutan pekan ke-29 BRI Liga 1 2023/2024 di Stadion Batakan, Balikpapan, Kalimantan Timur, Minggu (17/3/2024). [Dok Persis Solo]

"Kami mungkin masih belum mendapatkan hasil yang benar-benar optimal. Tapi, timnya akhirnya mendapatkan momentum cukup baik pada pertandingan terakhir dengan mendapatkan kemenangan beruntun pada pertandingan terakhir ini," tegas Milomir Seslija.

Link live streaming Persis Solo vs RANS Nusantara FC klik DI SINI!!!!!

Load More