SuaraSurakarta.id - Erina Gudono diwacanakan maju sebagai calon bupati (cabub) pada Pilkada Sleman 2024.
Istri Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep dikaitkan maju dari Partai Gerindra yang akan mengusungnya.
Calon wakil presiden (cawapres) Gibran Rakabuming Raka saat dimintai konfirmasi enggan berkomentar Erina S Gudono bakal maju di Pilkada Sleman 2024.
"Loh, tanya Gerindra no. Saya enggak tahu," terang Gibran saat ditemui di Balai Kota Solo, Rabu (13/3/2024).
Baca Juga: Teka-teki Arah Politik Partai Gerindra di Pilkada Solo, Tampung Mangkunegara X?
Ketika disinggung apakah sudah dapat izin dari keluarga soal wacana majunya Erina, Gibran mengatakan soal itu tanyakan ke Kaesang Pangarep.
"Tanya Kaesang ya," ungkap Wali Kota Solo ini.
Gibran mengaku tidak tahu menahu soal alasan Partai Gerindra bakal mengusung Erina S Gudono di Pilkada Sleman.
"Kalau itu tanya Gerindra saja," jelas dia.
Suami Selvi Ananda ini menjelaskan tidak berhak ikut campur terkait masalah itu.
Baca Juga: Sinyal Mangkunegara X Jadi Penerus Gibran Semakin Menguat, Relawan Mulai Merapat?
"Tanya warga Sleman. Saya tidak berhak untuk ikut campur," tandasnya.
Seperti diketahui nama Erina Gudono dikabarkan bakal maju di Pilkada Sleman 2024. Nama Erina muncul setelah DPC Partai Gerindra Sleman sedang menggodok beberapa nama yang dianggap memiliki peluang untuk diusung pada Pilkada Sleman 2024.
Dari salah satu nama yang ada, salah satunya Erina Gudono, yang merupakan Istri Ketum PSI Kaesang Pangarep dan menantu Presiden Jokowi.
Kontributor : Ari Welianto
Berita Terkait
-
FSGI Ungkap Risiko Jika Sistem Zonasi Dihapus Seperti Keinginan Gibran
-
Gibran Minta PPDB Online Zonasi Dihapus, Apa Gantinya?
-
Aurel Hermansyah Girang Unboxing Kado dari Kaesang dan Erina Gudono untuk Ultah Azura: Wow, Gemasnya!
-
Gibran Rakabuming Raka Naik Pesawat Kelas Ekonomi, Selvi Ananda Kedapatan Pakai Jam Tangan Harga Fantastis
-
Momen Gibran Naik Pesawat Kelas Ekonomi Bikin Kaos Belasan Juta Selvi Ananda Disorot Lagi: Sok Sederhana!
Tag
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Longsor Hantam Rumah Warga di Kalikobok Sragen, Begini Kronologinya
-
Rekomendasi dan Tips Mendapatkan Harga Menginap Terbaik di Kota Solo
-
Jokowi, Gibran dan Selvi Ananda Nyoblos di Solo, Tapi Beda TPS, Mana Saja?
-
Solo Tuan Rumah Liga Nusantara 2024/2025, Ini Daftar Peserta dan Jadwalnya
-
Patroli Gabungan Skala Besar Jelang Pilkada Solo, Menyisir Penjuru Kota Bengawan