SuaraSurakarta.id - Berikut berita tarif tol Bandung-Solo Desember 2023.
Bagi Anda yang berlibur menggunakan kendaraan roda empat, pastikan mengetahui rute dan tarif tol kota yang dituju.
Misalnya kalau berangkat dari Bandung dan hendak ke Solo, maka Anda harus mengetahui betul perihal rute dan tarif tol untuk perjalanan dari Bandung ke Solo.
Seperti diketahui kalau Solo merupakan salah satu destinasi wisata yang banyak dikunjungi, khususnya di akhir tahun 2023 ini.
Baca Juga: Kecelakaan Maut Mobil Isuzu Elf Seruduk Truk Fuso di Ruas Tol Sragen, 3 Orang Tewas
Kota tersebut menawarkan wisata kuliner, budaya hingga sejarah yang tidak lekang oleh waktu.
Tentunya ini dapat menarik minat wisatawan dari berbagai kota seperti Bandung. Sehingga banyak yang penasaran mengenai tarif tol dari Bandung menuju Solo secara lengkap.
Rute dan Tarif Tol Bandung-Solo
Jalan Tol Bandung-Solo merupakan salah satu jalur tol terpanjang di Indonesia. Tol ini menghubungkan dua kota besar di Jawa Barat dan Jawa Tengah, yaitu Bandung dan Solo. Jalur tol ini memiliki total panjang sekitar 400 kilometer dan melewati beberapa provinsi, yaitu Jawa Barat dan Jawa Tengah.
1. Tarif Tol Bandung Padalarang-Cileunyi
Baca Juga: Sebabkan Jalan Ambles, 10 Truk Urug Tol Ditilang di Ruas Prambanan-Manisrenggo
Golongan I : Rp 10.000
Golongan II : Rp 17.500
Golongan III: Rp 17.500
Golongan IV: Rp 23.500
Golongan V: Rp 23.500
2. Tarif Tol Cikopo-Palimanan
Golongan I: Rp 119.000
Golongan II: Rp 196.000
Golongan III: Rp 196.000
Golongan IV: Rp 246.000
Golongan V: Rp 246.000
3. Tarif Tol Palimanan-Kanci
Golongan I: Rp 12.500
Golongan II: Rp 18.000
Golongan III: Rp 18.000
Golongan IV: Rp 30.000
Golongan V: Rp 30.000
4. Tarif Tol Kanci-Pejagan
Golongan I: Rp 29.500
Golongan II: Rp 44.500
Golongan III: Rp 44.500
Golongan IV: Rp 59.500
Golongan V: Rp 59.500.
5. Tarif Tol Pejagan-Pemalang
Golongan I: Rp 29.500
Golongan II: Rp 44.500
Golongan III: Rp 44.500
Golongan IV: Rp 59.500
Golongan V: Rp 59.500
6. Tarif Tol Pejagan-Pemalang
Golongan I: Rp 60.000
Golongan II: Rp 90.000
Golongan III: Rp 90.000
Golongan IV: Rp 120.000
Golongan V: Rp 120.000
7. Tarif Tol Pemalang-Batang (GT Pasekaran)
Golongan I: Rp 45.000
Golongan II: Rp 67.500
Golongan III: Rp 67.500
Golongan IV: Rp 90.000
Golongan V: Rp 90.000
8. Tarif Tol Batang (GT Pasekaran) - Semarang (GT Kalikangkung)
Golongan I: Rp 86.000
Golongan II: Rp 129.000
Golongan III: Rp 129.000
Golongan IV: Rp 172.500
Golongan V: Rp 172.500.
9. Tarif Tol Semarang - Solo
Gol I : Rp 92.000
Gol II : Rp 138.500
Gol III: Rp 138.500
Gol IV: Rp 184.500
Gol V : Rp 184.500.
Sebelum memulai perjalanan, pastikan kendaraan Anda dalam kondisi prima. Pastikan juga bahwa Anda telah mengisi bahan bakar yang cukup. Selain itu, jangan lupa untuk membawa perlengkapan yang dibutuhkan selama perjalanan, seperti obat-obatan, makanan ringan, dan minuman.
Selama perjalanan, tetaplah fokus dan konsentrasi. Hindari menggunakan ponsel saat mengemudi. Jika Anda merasa lelah, segeralah beristirahat. Demikianlah informasi mengenai rute dan tarif Jalan Tol Bandung-Solo terbaru 2023. Semoga informasi ini bermanfaat.
Berita Terkait
-
Siap-Siap! Tarif Tol Cipali Bakal Naik, Cek Daftarnya
-
Tarif Tol Jakarta-Tangerang Ruas Tomang-Tangerang Barat-Cikupa Bakal Naik, Ini Besarannya
-
Tarif Tol Dalam Kota Jakarta Naik Mulai Hari Ini, Cek Besarannya di Sini!
-
Tarif Tol Dalam Kota dan BSD Bakal Naik, Segini Besarannya
-
Tarif Tol BSD Dalam Waktu Dekat Bakal Naik
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Daftar Petinggi Ikatan Keluarga Minangkabau (IKM), Viral Usai Video Razia RM Padang
- Penampilan Happy Asmara Saat Manggung Jadi Omongan Warganet: Semakin Hari Kelihatan Perutnya...
- Kecurigaan Diam-diam Paula Verhoeven sebelum Digugat Cerai Baim Wong: Kadang Chat Siapa Sih?
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
Pilihan
-
Kondisi Sepak Bola NTT, Dapil Anita Jacoba Gah yang Kritik Naturalisasi Timnas Indonesia
-
4 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Juta RAM 8 GB Terbaik November 2024
-
Ekonomi Kaltim Tumbuh Stabil 5,52 Persen YoY, Sektor Listrik dan Gas Melonjak 18,74 Persen
-
Trump Menang Pilpres AS, Beli Saham Ini Sejak 6 Bulan Lalu Bisa Cuan 191 Persen
-
Ini Kriteria UMKM yang Utangnya di Bank Bisa Dihapus
Terkini
-
Srawung Ben Ra Suwung, Wayang Goes Digital: Menjembatani Dunia Lama dan Baru
-
Terungkap! Kronologi Lengkap Penganiayaan Imam Masjid di Sragen, Pelaku Jalani Rekonstruksi
-
Momen Blusukan Bareng Erick Estrada, Respati Ardi Sampaikan Pesan Jokowi dan Gibran
-
Gara-gara Rekening Diblokir, Pramono Harus Jual 6 Ekor Sapi Agar Usahanya Tetap Jalan
-
Muncul Unjuk Rasa di Balaikota Solo, Pengamat: Mereka Lupa, Jokowi Dicintai dan Disambut Jutaan Warga