SuaraSurakarta.id - Anda tak perlu kebingungan apabila hendak mencari tempat staycation dengan harga murah ketika berada di Kota Solo. Ada sejumlah pilihan tempat staycation di Surakarta.
Beberapa penginapan yang berada di Kota Solo memang menawarkan harga murah yang ramah di kantong. Anda bisa memilihnya sebagai alternatif jika ingin menghabiskan waktu untuk staycation di kota ini.
Berikut kami sajikan rekomendasi tempat staycation murah di Surakarta beserta dengan alamat dan perkiraan harganya.
1. Cakra Homestay Solo
Tempat staycation pertama yang wajib dikunjungi ketika Anda berada di Kota Solo ialah Cakra Homestay Solo. Lokasinya berada di Jl. Cakra II No.15, Kauman, Kec. Ps. Kliwon, Kota Surakarta, Jawa Tengah.
Jika merujuk pada situs Tiket.com, penginapan ini terhitung cukup murah. Biaya untuk menginap semalam dibanderol dengan harga Rp172 ribu. Keunikan dari penginapan ini ialah gaya bangunan lama yang estetik.
Berdasarkan beberapa ulasan, hotel yang terhitung tua ini tetap terawat dengan baik. Anda bisa menikmati suasana pagi hari dengan duduk di teras kamar dan menikmati taman yang rindang dan asri.
2. Hotel D’Madinah
Berikutnya, Anda bisa mengunjungi Hotel D’Madinah jika ingin menghabiskan waktu dengan staycation di Kota Solo. Hotel ini terletak di Gg. Mangga XI, Jajar, Kec. Laweyan, Kota Surakarta, Jawa Tengah.
Baca Juga: 6 Hotel Mewah di Bali, Ada Yang Per Malamnya Capai Rp 46 Juta
Biaya yang dibutuhkan untuk menginap semalam relatif murah dan tak akan membuat kantong Anda jebol. Berdasarkan beberapa situs, harganya dibanderol Rp170 ribu untuk satu malam.
Berita Terkait
-
Jangan Sampai Kehabisan! 10 Promo Staycation Lebaran 2025 Diskon Gila-Gilaan
-
Hotel Ini Tawarkan Paket Staycation Ramadan, Sudah Termasuk Makan Sahur dan Buka Puasa
-
Staycation Nyepi di Bali: Pengalaman Relaksasi Eksklusif di Tengah Keheningan
-
Staycation Mewah di Jakarta & Bali, Ada Diskon Khusus untuk Nasabah BRI!
-
Staycation di Glamping Mewah Kaki Gunung Salak dengan Diskon 10 Persen dari BRI!
Tag
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
- Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Nyaris Rp18 Juta Sekali Penerbangan
- Rekaman Lisa Mariana Peras Ridwan Kamil Rp2,5 M Viral, Psikolog Beri Komentar Menohok
Pilihan
-
Hasil Akhir! Pesta Gol, Timnas Indonesia U-17 Lolos Piala Dunia
-
Hasil Babak Pertama: Gol Indah Zahaby Gholy Bawa Timnas Indonesia U-17 Unggul Dua Gol
-
BREAKING NEWS! Daftar Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Yaman
-
Baru Gabung Timnas Indonesia, Emil Audero Bongkar Rencana Masa Depan
-
Sosok Murdaya Poo, Salah Satu Orang Terkaya di Indonesia Meninggal Dunia Hari Ini
Terkini
-
Buntut Ajudan Tempeleng Wartawan, Muncul Gerakan Boikot Acara Kapolri di Solo
-
Langkah Terbuka Gusti Bhre: Syawalan Mangkunegaran untuk Pertama Kalinya Libatkan Masyarakat
-
Magisnya Syawalan Mangkunegaran: Tradisi yang Mengumpulkan Hati Keluarga dan Masyarakat
-
Momen KGPAA Mangkunegara X Temui Warga di Tradisi Syawalan Pura Mangkunegaran
-
Panen Raya di Sukoharjo, Ahmad Luthfi: Jateng Kantongi 4,09 Juta Ton Padi