SuaraSurakarta.id - Persis Solo bersiap menghadapi tuan rumah Persikabo 1973 pada laga pekan ke-15 BRI Liga 1 2023/2024 di Stadion WIbawa Mukti, Cikarang, Kabupaten Bekasi, Jumat (6/10/2023).
Sebanyak 22 pemain diboyong pelatih Leonardo Medina untuk menghadapi tim Laskar Padjajaran.
Tim Laskar Sambernyawa bakal mendapatkan tambahan amunisi setelah kembalinya sejumlah pemain.
Duo asing Diego Bardanca dan Moussa Sidibe dipastikan tampil usai absen melawan Persija Jakarta karena akumulasi kartu kuning.
Baca Juga: Jelang Hadapi PSIS Semarang, Pelatih RANS Nusantara Evaluasi Peforma Tim di Bulan September
Kemudian striker Ramadhan Sananta juga kembali ke tim setelah selesai menjalani tugas negara bersama Timnas Indonesia U-24 di ajang Asian Games 2022.
Hanya saja, Persis juga kehilangan dua pemain asing yakni bek Jaimerson Xavier dan gelandang Alexis Messidoro karena sanksi kartu merah dan akumulasi kartu kuning.
Berikut ini 22 pemain yang dibawa Persis Solo untuk menghadapi Persikabo 1973:
Kiper: Muhammad Riyandi, Pancar Nur
Belakang: Arif Budiyono, Rian Miziar, Diego Bardanca, Marcell Januar, Eky Taufik, Chrystna Bhagascara, Faqih Maulana, Gavin Kwan
Baca Juga: Diam-diam PSSI Hukum Wasit Bermasalah, Salah Satunya yang Pimpin Laga Persija vs Bali United
Tengah: Sutanto Tan, Shulton Fajar, Taufiq Febriyanto, Zanadin Fariz, Rifqy Ray, Arapenta Lingka, Moussa Sidibe, Alfath Faatiher
Depan: Rendy Sanjaya, Althaf Indie, David Gonzalez, Ramadhan Sananta
Berita Terkait
-
Banjir Gol! Persita Sikat Arema FC dalam Duel Menegangkan
-
Pertandingan Arema FC vs Persebaya Surabaya Dipastikan Bakal Digelar di Bali
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
-
Persija Menang Saat Tim Compang-camping, Pelatih Spanyol Geleng-geleng
-
Disalip Kamboja, 4 Kerugian Indonesia usai Peringkat BRI Liga 1 Melorot ke Urutan 6 ASEAN
Tag
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
Terkini
-
Soal Ijazah Jokowi, Tim Hukum Merah Putih: Tuduhan Roy Suryo Penuhi Unsur Pidana
-
Melodi Tradisi, Rasa Kekinian: Gojek Hadir di Tengah Semarak Adeging Mangkunegaran
-
Gunungan Makin Tinggi, PLTSa Putri Cempo Hanya Mampu Mengolah 120 Ton Sampah
-
Maling Burung di Solo Kena Batunya: Kepergok di Banyuagung, Berakhir Diciduk Tim Sparta
-
Satresnarkoba Polresta Solo Sikat Kurir Sabu di Mojosongo, Barang Bukti Siap Edar Disita