SuaraSurakarta.id - Putra bungsu Presiden Jokowi, Kaesang Pangarep memutuskan bergabung dengan Partai Solidaritas Indonesia (PSI).
Keputusan itu berbeda dengan sang bapak maupun saudarnya yang lain seperti Gibran Rakabuming Raka dan Bobby Nasution yang jadi kader PDIP.
Namun, ada sosok penting dibalik keputusan Kaesang Pangarep mantab memilih PSI sebagai kendaraan politik.
Adalah restu dari sang istri, Erina Gudono.
Baca Juga: Punya Nama Besar Anak Presiden, Kaesang Disebut Bisa Dapat Posisi Ketum atau Dewan Pembina PSI
"Alhamdulillah saya juga dapat izin dan restu dari istri saya. Bagaimanapun istri adalah teman hidup teman diskusi. Semoga ini langkah awal politik saya," kata Kaesang Pangarep usai menerima KTA, Sabtu (23/9/2023).
Dirinya mengungkapkan alasannya memilih PSI sebagai kendaraan politik karena dihuni anak muda potensial. Dia targetkan PSI masuk senayan di Pemilu 2024.
"Saya komunikasi dengan intens dengan pak Raja Juli Antoni yang mendaftarkan KTA saya," ujar dia.
Dia mengatakan alasan memilih PSI karena ada kesamaan dan keinginan. Pendekatan dengan PSI juga bukan kali ini terjadi.
'Kami ingin anak muda terlibat sektor publik. Pemilu anak muda jadi objek pasif, kami ingin jadi objek aktif," paparnya.
Baca Juga: Putri Zulhas Sudah Punya Rencana Bareng Kaesang Menangkan Capres Prabowo jika PSI Gabung
Berita Terkait
-
Gibran Minta PPDB Online Zonasi Dihapus, Apa Gantinya?
-
Profil Maruarar Sirait: Menteri Perumahan Sebut Jokowi "Macan Tidur"
-
Viral! Pengakuan Hasto Soal Jokowi dan Anies Picu Said Didu Serukan Tolak Calon Jokowi
-
Aurel Hermansyah Girang Unboxing Kado dari Kaesang dan Erina Gudono untuk Ultah Azura: Wow, Gemasnya!
-
Yakin Luthfi-Yasin Menang Pilgub Jateng, Jokowi: Tunggu Rabu Sore
Tag
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
12 TPS di Solo Ternyata Rawan Bencana Banjir, KPU Gerak Cepat Lakukan Ini
-
Menkes Lengkapi Dokter Ahli Emirates Indonesia Cardiology Hospital di Solo
-
Hari Terakhir Kampanye, Jokowi dan Ahmad Luthfi Bakar Semangat Warga Boyolali
-
Samsung Galaxy A35 5G RAM Berapa?
-
Ojo Ditiru Lur! Asyik Nongkrong Sambil Pesta Miras di Nusukan, Empat Pemuda Diamankan Tim Sparta