SuaraSurakarta.id - Sumarno alias Pak Sumar, pedagang wedangan yang menjadi korban tabrak lari di Jalan Yos Sudarso, Serengan, Solo, Minggu (3/9/2023) pagi akhirnya meninggal dunia.
Korban sempat menjalani perawatan intensif di Rumah Sakit dr Moewardi Solo. Namun nyawanya tak tertolong dan menghembuskan nafas terakhir.
"Iya mas meninggal dunia semalam di rumah sakit sekita jam 11 malam. Dimakamkan siang ini," kata salah satu kerabat, Supriadi kepada Suarasurakarta.id, Jumat (8/9/2023) pagi.
Dari pengumuman lelayu yang didapatkan, korban rencananya dimakamkan di TPU Daksinoloyo, Danyung, Jumat (8/9/2023) pukul 13.30 WIB.
"Ini keluarga sudah berkumpul di ruman," jelasnya.
Sementara dari informasi yang dihimpun, kecelakaan terjadi sekitar pukul 05.45 WIB.
Saat itu, korban yang mengendarai sepeda motor berjalan dari arah selatan ke utara. Sementara penabrak juga datang dari arah yang sama.
Diduga kehilangan konsentrasi, pemobil yang belum diketahui identitasnya itu melaju kencang hingga menabrak korban dan meninggalkan lokasi kejadian. Akibat kecelakaan tersebut, korban mengalami luka di bagian kepala.
Sementara Kasatlantas Polresta Solo, Kompol Agung Yudiawan usai kecelakaan itu membenarkan kejadian tersebut telah memeriksa sejumlah saksi. "Sudah kami tindak lanjuti dengan meminta keterangna saksi dan cek CCTV," paparnya.
Baca Juga: Sheila on 7 Manggung Bareng Jikustik di Solo, Bakal Dihadiri Iriana Jokowi
Berita Terkait
-
Intip Menu Warung Makan Nunung di Solo: Bisnis yang Dibantu Raffi Ahmad
-
Hasil BRI Liga 1: Arema Sikat MU dalam Drama 6 Gol, Malut Hancurkan Persis Solo 3-0
-
Tiga Kru tvOne yang Meninggal Akibat Kecelakaan di Tol Pemalang Terima Manfaat BPJS Ketenagakerjaan
-
Silsilah Darah Solo Thom Haye, Pantas Jersey Dipakai Jokowi
-
Oral Seks Berujung Pasal Berlapis! Begini Nasib Pengendara Xpander yang Tabrak Lari Penyandang Disabilitas hingga Tewas
Tag
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
- Datang ke Acara Ultah Anak Atta Halilintar, Gelagat Baim Wong Disorot: Sama Cewek Pelukan, Sama Cowok Salaman
- Menilik Merek dan Harga Baju Kiano saat Pesta Ulang Tahun Azura, Outfit-nya Jadi Perbincangan Netizen
Pilihan
-
5 HP Samsung Rp 1 Jutaan dengan Kamera 50 MP, Murah Meriah Terbaik November 2024!
-
Profil Sutikno, Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta yang Usul Pajak Kantin Sekolah
-
Aliansi Mahasiswa Paser Desak Usut Percobaan Pembunuhan dan Stop Hauling Batu Bara
-
Bimtek Rp 162 Miliar, Akmal Malik Minta Pengawasan DPRD Terkait Anggaran di Bontang
-
Satu Orang Tarik Pinjaman Rp330 Miliar dengan 279 KTP di Pinjol KoinWorks
Terkini
-
Cerita Bahlil Lahadalia Kesengsem dengan Kuliner Soto Fatimah: Rasa Khasnya Paten
-
Kampanye di Sragen, Bahlil Lahadalia Sebut Ahmad Luthfi Punya Jaringan Pusat
-
Tok! Terdakwa Pembunuhan Bos Kerajinan Tembaga Boyolali Divonis Seumur Hidup
-
Blusukan Bareng Respati-Astrid di Proyek Rel Layang Joglo, Jokowi Titip Pesan Ini
-
Jokowi Tanggapi Putusan Bawaslu Soal Prabowo Dukung Ahmad Luthfi-Taj Yasin