SuaraSurakarta.id - Kelompok Relawan Gibran Sak Dadine (GSD) mendorong politisi muda PDIP Solo, Gibran Rakabuming Raka untuk melompat ke jenjang yang lebih tinggi mendampingi Prabowo Subianto sebagai cawapres pada Pilpres 2024 mendatang.
Meski keinginan relawan masih terganjal pada Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2017 tentang Pemilu tentang batas usia minimal capres dan cawapres adalah 40 tahun, namun aturan itu tengah dilakukan judicial review di Mahkamah Konstitusi.
"Kami berharap mas Gibran bisa melompat menjadi pemimpin nasional. Pilpres besok kami berharap mas Gibran paling tidak berkiprah di pentas nasional menjadi wapresnya Pak Prabowo agar 2045 bonus demografi anak muda bisa dikelola sebaik mungkin," kata Korlap Relawan GSD Bolone Mase, Atiek Ardiyanto, Senin (17/7/2023).
Dia memaparkan, Pemilu 2024 menjadi kesempatan emas untuk para pemimpin muda berkiprah untuk bangsa. Gibran dinilainya layak menjadi pemimpin negeri.
"Tahun 2045 Indonesia mendapat bonus demografi, jangan sampai peluang emas ini hilang kala dipimpin oleh orang yang tidak pas dengan gaya atau styl anak muda yang sat set das des dan punya visi yang jelas," ujar dia.
Relawan GSD juga telah melakukan pertemuan di salah satu rumah makan di kawasan Laweyan, Surakarta, Sabtu (15/7/2023 ) laluuntuk konsolidasi dan menjalin silaturahmi dengan simpul-simpul tokoh di Kota Solo.
Kesempatan itu juga digunakan untuk menampung aspirasi-aspirasi terhadap sosok Gibran Rkabuming Raka. Mereka berharap sosok Gibran mampu berkiprah untuk mengabdikan diri ditingkat pemimpin nasional.
Hal ini berdasar pada kinerja yang ditunjukkan Gibran selama menjabat sebagai Wali Kota Solo.
"Kalau dedikasi pada rakyat mas Walikota, Mas Gibran luar biasa dalam mencurahkan tenaga dan pikirannya fokus untuk masyarakat Solo," ucap Atiek.
Baca Juga: Janji Bangun Akademi Sepak Bola di Bekasi, Prabowo Subianto Ditantang Beli Lahan
Sementara itu Koordinator Nasional Relawan Bolone Mase, Kuat Hermawan Santosa mengatakan prestasi dan keberhasilan Gibran dalam memimpin Kota Surakarta harus disebarluaskan untuk menjadi contoh serta inspirasi pada calon pemimpin muda.
Berita Terkait
-
Asisten Patrick Kluivert Singgung Presiden Prabowo, Ada Apa?
-
Di Forum Parlemen, Puan Tegas Tolak Relokasi Warga Palestina: Gaza Itu Rumah Mereka
-
Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Gibran Diganti, Begini Respons Golkar
-
Cek Fakta: Jokowi Sebut Pertemuan Prabowo dan Megawati Langgar Etik Politik
-
Ikut Desak Prabowo Reshuffle Kabinet, Refly Harun Sebut 17 Menteri Pro Jokowi: Jangan Dibiarkan!
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Soal Ijazah Jokowi, Tim Hukum Merah Putih: Tuduhan Roy Suryo Penuhi Unsur Pidana
-
Melodi Tradisi, Rasa Kekinian: Gojek Hadir di Tengah Semarak Adeging Mangkunegaran
-
Gunungan Makin Tinggi, PLTSa Putri Cempo Hanya Mampu Mengolah 120 Ton Sampah
-
Maling Burung di Solo Kena Batunya: Kepergok di Banyuagung, Berakhir Diciduk Tim Sparta
-
Satresnarkoba Polresta Solo Sikat Kurir Sabu di Mojosongo, Barang Bukti Siap Edar Disita