SuaraSurakarta.id - Politisi PDIP, Gibran Rakabuming Raka mengapreasi pertemuan antara Ketua DPP PDIP Puan Maharani dengan Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY), Minggu (18/6/2023).
Gibran menilai jika pertemuan dua petinggi partai tersebut sangat bagus dan memang harusnya seperti itu.
"Bagus, bagus, bagus. Memang harusnya seperti itu," terang Gibran saat ditemui, Senin (19/6/2023).
Gibran membantah jika selama ini PDIP selalu kental versus Partai Demokrat. Pertemuan antar petinggi partai baik-baik saja.
Baca Juga: Enggan Bahas Masa Lalu, AHY Berharap Pertemuan dengan Puan Menjadi Bentuk Baik
"Enggak. Kemarin kan baik-baik saja," kata Wali Kota Solo ini.
Gibran juga menyebut pada pertemuan tersebut Mbak Puan dan Mas AHY terlihat akrab semua.
"Bagus, bagus. Kemarin Mbak Puan dan Mas AHY terlihat akrab," sambung dia.
Ketika disinggung pertemuan dua politik tersebut ada sinyal koalisi untuk Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024, Gibran mengaku tidak tahu.
"Nggak tahu ya. Tanya senior-senior yang di sana. Bagus kemarin pertemuan Mbak Puan sama Mas AHY," ungkapnya.
Baca Juga: CEK FAKTA: Suami Puan Maharani dan Anies Baswedan Terjerat Kasus BTS Kominfo?
Gibran pun bertemu sama Mas AHY jika memang beliau berkenan dan memanggil. "Yo tergantung, kalau saya dipanggil beliau tak berangkat," papar dia.
Gibran mengakui mengidolakan putra sulung mantan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) ini. Hanya saja, Gibran lebih mengidolakan Eddy Baskoro Yudhoyono (Ibas).
"Iya dong. Tapi saya lebih mengidolakan Mas Ibas, karena ganteng," pungkasnya.
Kontributor : Ari Welianto
Berita Terkait
-
Gibran Blusukan ke Lokasi Banjir Kampung Melayu dan Cawang, Bagikan Sembako
-
Fufufafa Diduga 4 Kali Pindah SMA, Publik Tuntut Sekolah Segera Klarifikasi: Masa Lalunya Gak Jelas!
-
Seret Nama Kapolri soal 'Partai Cokelat' Disebut Cawe-cawe di Pilkada, PDIP: Kasihan Presiden Prabowo
-
Sebut Jateng Bukan Lagi Kandang Banteng, PDIP: Sekarang Jadi Kandang Bansos dan Partai Cokelat
-
PDIP Desak Prabowo Copot Kapolri, Singgung 'Syahwat Politik Jokowi'
Tag
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
Kalah di Pilkada Solo versi Quick Count, Ini Ucapan Menyentuh Teguh Prakosa
-
Pagi-pagi Temui Jokowi Usai Menang Pilkada Solo, Respati-Astrid Dapat 'Hadiah' Ini
-
Cerita Jokowi Banjir Telepon dari Pemenang Pilkada Sampai Larut Malam
-
Astrid Widayani Ciptakan Sejarah, Wakil Wali Kota Solo Perempuan Pertama
-
Quick Count Pilkada Sukoharjo: Petahana vs Kotak Kosong Siapa yang Menang? Ini Hasilnya