SuaraSurakarta.id - Bakal calon presiden (Bacapres) Anies Baswedan yang diusung PKS, Nasdem, dan Demokrat menegaskan akan segera menyampaikan bakal calon wakil presiden (bacawapres) untukmendampinginya di Pilpres 2024.
Hal ini disampaikan Anies Baswedan saat ditemui usai menguji ujian doktor di Institut Seni Indonesia (ISI) Solo, Senin (12/6/2023) petang.
"(Ini kan pengumuman wacapres ditunggu-tunggu), seru dong. Nanti begitu waktunya ada akan disampaikan," terang Anies Baswedan saat ditemui di ISI Solo, Senin (12/6/2023).
Anies mengaku tidak khawatir atau takut ketika nama Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) disebut-sebut sebagai bacawapresnya PDIP.
"Enggak. Gitu ya, makasih teman-teman," ungkap dia.
Ketika ditanya soal rencana pertemuan Ketua DPP PDIP Puan Maharani dengan AHY. Anies enggan mengomentari soal itu.
Anies menjawab bahwa kedatangannya ke ISI Solo untuk hadir dan sebagai penguji dalam ujian doktor.
"Ya, saya sini hadir untuk ujian doktor Alhamdulillah lancar terima kasih temen temen sudah hadir itu saja," tandasnya.
Kontributor : Ari Welianto
Berita Terkait
-
Minta Kolaborasi di ASEAN Diperkuat, Ibas: Indonesia Perlu Cari Peluang Berbeda
-
Cinta Pertama Anies Baswedan Jadi Film? Wah, Wajib Kepoin!
-
Sinopsis Film Senyum Manies Love Story, Angkat Kisah Cinta Anies Baswedan
-
Kenang Paus Fransiskus, Anies Baswedan Sebut Sosok Bertutur Lembut yang Lantang Bela Palestina
-
Bakal Tayang Juni 2025, Kisah Asmara Anies Baswedan Difilmkan
Terpopuler
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- 1 Detik Resmi Jadi WNI, Pascal Struijk Langsung Cetak Sejarah untuk Timnas Indonesia di Liga Inggris
- Mobil Bekas Toyota di Bawah Rp100 Juta: Pilihan Terbaik untuk Kantong Hemat
- Sudahlah Lupakan Elkan Baggott, Pemain Berdarah Jakarta Ini Lebih Niat Bela Timnas Indonesia
Pilihan
-
Geely Indonesia Beri Sinyal Kuat Akan Perkenalkan Geome Xingyuan di GIIAS 2025
-
LDA Keraton Solo: Wacana Pembentukan DIS Sempat Diajukan ke MK
-
Geely Auto Luncurkan Galaxy Cruiser, Mobil Berteknologi Full AI di Auto Shanghai 2025
-
Jakmania Bersuara: Lika Liku Sebarkan Virus Orange di Kandang Maung Bandung
-
Ikuti Jejak Doan Van Hau, Bintang Thailand Kena Karma Usai Senggol Timnas Indonesia?
Terkini
-
Link Saldo Dana Kaget: Buruan Tarik Cuan Instan untuk Jalan-jalan dan Belanja
-
TINGGAL KLIK! Ini Link Saldo Dana Kaget Hari Ini, Bisa untuk Langganan Streaming
-
Sempat Hilang, ASN Temanggung Ditemukan Meninggal di Gunung Merbabu Boyolali
-
LDA Keraton Solo: Wacana Pembentukan DIS Sempat Diajukan ke MK
-
Ramai Lagi Soal DIS, Wakil Wali Kota Solo: Belum Ada Pembicaraan