SuaraSurakarta.id - Striker Timnas Indonesia U-22, Ramadhan Sananta jadi market hangat dalam bursa transfer jelang kompetisi Liga 1 2023/2024.
Hingga kini, masa depan Ramadhan Sananta belum ada kepastian setelah kontraknya berakhir dengan PSM Makassar.
Dia tim yakni Persis Solo dan Persija Jakarta dikabarkan jadi calon kuat mendapatkan jasa striker berusia 20 tahun.
Meski demikian, bintang Persija Jakarta sekaligus kapten Timnas Indonesia U-22, Rizky Ridho Ramadhani memberi isyarat klub baru Ramadhan Sananta musim depan.
Klub tersebut tak lain adalah Persis Solo. Dalam live Instagram Ramadhan Sananta, Rizky Ridho menuliskan komentar singkat.
"Sak jooooo seeee," tulis Rizky Ridho," dilansir dari unggahan akun Instagram @indobolatransfer, Jumat (19/5/2023).
Seperti diketahui, Sakjose merupakan jargon Persis Solo yang bisa diartikan terbaik.
Sebelumnya, bos Persis Solo, Kevin Nugroho ikut nonton bareng pertandingan final sepakbola SEA Games Kamboja 2023 antara Indonesia vs Thailand lewat videotron di depan Balai Kota Solo, Selasa (26/5/2023) malam.
Pada kesempatan itu, Kevin ikut menyaksikan aksi salah satu punggawa Timnas Indonesia U-22, yakni Ramadhan Sananta.
Baca Juga: LIVE STREAMING: Situasi Arak-arakan Timnas U-22 di Bundaran HI
Bahkan Persis telah mengeluarkan flayer dengan wajah striker timnas Indonesia, Ramadhan Sananta sama pemain Persis, Irfan Jauhari.
Ketika dikonfirmasi langsung sama Kevin, jika itu dari Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka.
"Loh, itu dari Mas Wali yang ngirim ke saya," ujar dia kemarin.
Saat disinggung apakah akan merekrut Sananta, Kevin belum tahu. "Nggak tahu aku. Aku cuma dikirimi Mas Wali terus tak posting, ternyata ada Jauhari sama Sananta ya," ungkapnya.
Meski menampik akan merekrutnya, namun Kevin memuji penampilan Sananta yang mencetak dua gol ke gawang Thailand.
"Memang bagus kok Ramadhan Sananta. Bagus," kata petinggi Persis Solo tersebut.
Tag
Berita Terkait
- 
            
              6 Monster Timnas Indonesia Terlahir Usai SEA Games 2023, Netizen Berterimakasi ke Kurniawan Dwi Yulianto
 - 
            
              Menjelang Liga 1 Dimulai, Pelatih Persib Luis Milla Optimalkan Satu Bulan untuk Latihan
 - 
            
              Bakal Ada Pemain Asal Brasil yang Merapat ke PSIS Semarang, Ini Tiga Bek Tangguh di Liga 1 dari Negeri Samba
 
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              KGPAA Purbaya Diklaim Sebagai Raja Baru Keraton Solo, Ini Penjelasan Adik PB XIII
 - 
            
              Puspo Wardoyo Berduka untuk PB XIII: Punya Kedekatan Khusus dengan Keraton Sejak Sekolah
 - 
            
              Melayat Mendiang PB XIII, Sri Sultan Hamengkubuwono XSinggung Soal Regenerasi
 - 
            
              Kawalan Berlapis Polresta Solo: Jenazah Raja PB XIII Diantar dengan Keamanan Tingkat Tinggi
 - 
            
              Sri Sultan Hamengkubuwono X dan Paku Alam X Melayat dan Beri Penghormatan Terakhir untuk PB XIII