SuaraSurakarta.id - Secara resmi Piala Dunia U-20 2023 batal digelar di Indonesia.
Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka menyikapi dan menanggapinya dengan santai. Gibran pun menghormati dan menghargai keputusan yang sudah diambil oleh FIFA.
"Yowes, nggak apa-apa (ya udah, tidak apa-apa). Kita ikuti saja, kita hargai keputusan dari FIFA, nggak apa-apa," terang Gibran saat ditemui, Kamis (30/3/2023).
Ketika ditanya apakah kecewa dengan tidak jadinya Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-20, biasa saja.
Karena nanti akan disiapkan langkah-langkah yang lain, masih tetap terkait dengan piala dunia.
"Biasa saja. Ada plan B dan plan C, ditunggu saja, nanti cari event lain," katanya.
Putra sulung Presiden Jokowi ini meminta masyarakat dan pecinta bola jangan kecewa, tidak apa-apa. Jadikan ini sebagai pelajaran dan sekarang fokus di Persis Solo saja.
"Tidak apa-apa. Ini jadikan sebagai pelajaran saja. Batal ya batal, yowes," ungkap dia.
Ketika disinggung apakah Indonesia akan menerima sanksi dari FIFA, Gibran belum tahu. Karena kalau masalah itu yang bisa mengabarkan dari Ketua Umum PSSI Erick Thohir.
Baca Juga: Gibran Pastikan Persis Solo vs Persebaya Surabaya Bisa Digelar di Stadion Manahan
"Masalah sanksi saya tidak tahu, biar Pak Erick yang menyampaikan. Tugasku hanya sebagai tuan rumah saja," sambungnya.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Fachrul Razi Dkk Desak Wapres Gibran Dicopot, PPAD: Bukan Wakili Seluruh Purnawirawan TNI AD!
-
Kasus Ijazah Palsu Jokowi Bisa Seret Gibran, Roy Suryo Curigai Kejanggalan Riwayat Pendidikan Wapres
-
Forum Purnawirawan TNI Desak Gibran Dicopot, Feri Amsari: Kalau Mau Diusulkan Pemakzulan ke DPR
-
Soal Desakan Ganti Gibran, Komarudin PDIP: Ini Bukan Kelas Abal-abal, Prabowo Harus Tanggapi Serius!
-
Gibran Ngoceh Soal Bonus Demografi, Rocky Gerung: Keliru karena Tidak Paham
Tag
Terpopuler
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Ciro Alves pada Musim Depan
- 5 Rekomendasi Body Lotion Lokal untuk Mencerahkan Kulit, Harga Mulai Rp17 Ribu
- Cyrus Margono Terancam Tak Bersyarat Bela Timnas Indonesia di Piala AFF U-23 2025
- Rangkaian Skincare Viva untuk Memutihkan Wajah, Murah Meriah Hempas Kulit Kusam
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp70 Jutaan: Lengkap dengan Spesifikasi dan Estimasi Pajak
Pilihan
-
Jay Idzes Kirim Kode Keras Gabung Inter Milan
-
Bobotoh Bersuara: Ciro Alves Sayonara, Viking Anggap Itu Misteri
-
Gelombang Kekesalan Jakmania Memuncak: Carlos Pena di Ujung Tanduk Pemecatan
-
Hasil Seri Kontra Arema FC Bikin Bangga Persebaya, Ini Penyebabnya
-
Pratama Arhan Mulai 'Terbuang' dari Timnas Indonesia, Mertua Acuh: Terserah
Terkini
-
Termasuk Soloraya, Ahmad Luthfi Gelar Sekolah Anti Korupsi untuk 7.810 Kades
-
Tata Kelola dan Digitalisasi Bawa Berkah, Kota Solo Raih 7 Penghargaan TOP BUMD 2025
-
Usulan Pergantian Wakil Presiden Berpotensi Memperkeruh Hubungan Prabowo-Gibran
-
Lari ke Mana Dana Sapi Hibah Karanganyar? Kapolres Beri Bocoran Terbaru
-
Segera Ambil! Link Saldo DANA Kaget, Bisa untuk Langganan Live Streaming