SuaraSurakarta.id - Gempa magnitudo 6.2 pada Selasa (6/12/2022), sekitar pukul 13.07 WIB di Kabupaten Jember, Jawa Timur, terasa di posko pengungsian di SDN 4 Supiturang, Kecamatan Pronojiwo, Kabupaten Lumajang.
Menurut BMKG, lokasi gempa berada di titik 10.75 LS,113.42, tepatnya 284 kilometer barat daya Kabupaten Jember, pada kedalaman 10 kilometer.
Laporan Beritajatim menyebutkan para relawan bencana dan anggota Polri berlarian menuju jalan raya Supiturang.
“Ada gempa, ada gempa, terasa guncangannya,” kata seorang relawan bencana Gunung Semeru.
Baca Juga: Gempa Jember Hari Ini, BMKG Sebut Akibat Lempeng Australia
Warga Supiturang yang berada di dalam rumah ikut lari ke jalan.
“Saya sedang salat tadi pas gempa, cukup besar guncangannya,” kata Muhammad (57), warga Supiturang.
“Pas terasa gempa, saya langsung keluar. Setelah erupsi Semeru kemarin baru hari ini terasa gempa terasa kuat guncangannya,” Muhammad menambahkan.
Belum ada laporan dampak gempa magnitudo 6.2 terhadap infrastruktur di Kabupaten Jember.
Baca Juga: Guncangan Gempa Bumi Jember Terasa Sampai Lumajang, Malang dan Ponorogo
Berita Terkait
-
Gempa Magnitudo 5,4 Guncang Banda Aceh Jelang Salat Tarawih, Tak Berpotensi Tsunami
-
Apa Pekerjaan Suami Bu Guru Salsa? Resmi Menikah Usai Videonya Viral
-
Viral Video Syur 5 Menit di Kota Santri, Bu Guru Salsa Jember Minta Maaf: Saya Tertipu...
-
Gempa 5,5 Magnitudo Guncang Nepal, Pusatnya Dekat Kodari
-
Siapa Bu Guru Salsabila? Viral Usai Videonya Bikin Gempar Medsos
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
-
Komunitas Milenial Bergerak Sukses Gelar Aksi Sosial BERMANJA di Yogyakarta
-
Emas Antam Tembus Harga Tertinggi Sepanjang Masa Hari Ini, Jadi Rp1.742.000/Gram
-
Alasan Koster Naikkan Tunjangan DPRD Bali Karena Kasihan Bebannya Berat
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
Terkini
-
Geger Muncul Wisata 'Jeglongan Sewu' di Sukoharjo, Warga: Selamat Datang!
-
Tim Sidak Pangan, Pemkot Solo Temukan Makanan Kedaluwarsa Jelang Lebaran
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
Bocah 15 Tahun Dijadikan PSK di Gunung Kemukus, Satu Mucikari Diciduk
-
Imbas THR Terhutang, Komisi IX DPR Minta Pemerintah Tegas ke PT Sritex