SuaraSurakarta.id - Anggota DPR RI, Dedi Mulyadi akhirnya memenuhi panggilan Pengadilan Agama Purwakarta untuk menghadiri sidang gugatan cerai yang dilayangkan istrinya, Anne Ratna Mustika, Kamis (27/10/2022).
Sebelumnya, Dedi Mulyadi sudah dua kali mangkir dari persidangan gugatan cerai tersebut. Saat itu Dedi Mulyadi datang ke Pengadilan Agama dengan menggunakan angkot.
Mantan Bupati Purwakarta itu sebenarnya mengaku berat ketika dirinya datang ke Pengadilan Agama tersebut.
"Tempat yang sebenarnya saya tidak mau datang. Tapi karena kewajiban undang-undang, ya saya harus datang," kata Dedi Mulyadi dikutip akun TikTok @kang_otong_tohirin, Senin (31/10/2022).
Baca Juga: Haru! Dedi Mulyadi Curhat di Makam Sang Ibu: Semoga Ini yang Terbaik!
Kemudian Dedi Mulyadi pun menjelaskan alasannya datang ke Pengadilan Agama menggunakan angkot.
"Kenapa sih saya datang pakai angkot, ya minimal perjalanan menuju tempat yang sia-sia itu. Perjalanan yang menurut saya tempat yang hanya menyia-nyiakan waktu dan hati," ucap Dedi Mulyadi.
"Itu ada yang mendapat hikmah, mendapat manfaat. Satu penumpang angkot anak sekolah menimal dibayarin. Yang kedua supir angkotnya juga mendapat keberkahan. Minimal dua minggua dia nggak usah nyupir," sambungnya.
Dengan cara seperti itu, setidaknya Dedi Mulyadi masih bisa memberikan kebahagiaan kepada keluarga supir angkot. Meski keluarga besarnya sedang mendapat ujian.
"Nah begitu juga pulangnya, ada penumpang dan supir dibayarin lagi. Mudah-mudahan ada dua supir angkot pada saat keluarga kami lagi mendapat ujian dan anak-anak kami mendapat kesedihan," tutur Dedi Mulyadi.
Baca Juga: Keren! Cari Penyebab Pencemaran Sungai, Dedi Mulyadi Rela Berlumuran Lumpur
"Tapi ada keluarga dua supir angkot yang mendapat kebahagiaan yang anak-anaknya mungkin hari ini bersekolah bisa ke beli sepatu, tas, buku dan seragam dan bisa makan enak," tandasnya.
Berita Terkait
-
Tukang Parkir SMP Beri Pesan Menohok ke Dedi Mulyadi: Jangan Cuma Ingin Terpilih
-
Didatangi Nenek Berhijab Pink dari Jauh, Dedi Mulyadi Syok : Cari Duda Sampai Sini?
-
Siapkan Rp 20 triliun, Kang Dedi Mulyadi Akan Aktifkan 11 Jalur Kereta Api di Jabar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
-
Dedi Mulyadi Tunjuk Bossman Mardigu dan Helmy Yahya jadi Komisaris Bank BJB
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Maling Burung di Solo Kena Batunya: Kepergok di Banyuagung, Berakhir Diciduk Tim Sparta
-
Satresnarkoba Polresta Solo Sikat Kurir Sabu di Mojosongo, Barang Bukti Siap Edar Disita
-
Dijamin Ngakak! Angkat Kehidupan Kota Solo, Film Komedi 'Cocote Tonggo' Akhirnya Tayang
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
Kasus 'Kencing' Pertalite Terbongkar: Polres Sukoharjo Bekuk Mafia BBM Subsidi