SuaraSurakarta.id - Seperti yang selalu dikatakan oleh banyak orang, jodoh ada di Tuhan. Mungkin kata-kata mutiara ini bisa menggambarkan cerita seorang siswa SMA menikahi gurunya.
Kisah asmara dua pasangan dengan perbedaan usia 15 tahun itu menjadi perbincangan warganet di media sosial (medsos).
Vido pendek yang dibagikan akun Tiktok @adedaneva_8819 pada 2 Oktober 2022 lalu, menampakan kolase foto seorang siswa bersama gurunya pada 2019 silam. Kemudian dua tahun berselang, dua sosok itu akhirnya menikah.
Dalam narasi yang dibagikan, awalnya keduanya hanya sebatas murid dan guru. Saat masih di sekolah, keduanya tampak akrab berfoto dan berpose bersama.
Baca Juga: Tegas Sebut Lulus Kuliah Bukan Syarat Menikah, Ibunda Gen Halilintar Dinyinyiri Publik
Foto yang dibagikan adalah ketika si pria mengenakan seragam SMA. Sementara sang guru mengenakan seragam cokelat seperti guru lainnya.
Akhirnya, pada tahun 2021 keduanya memamerkan foto pernikahan. Artinya, pria yang sebelumnya menjadi murid kini menjadi suaminya.
Dengan balutan baju pernikahan, keduanya tampak serasi. Dari narasi dan penjelasan di video itu, mereka memiliki perbedaan usia 15 tahun.
Tak ayal, warganet pun menyoroti perbedaan usia keduanya langsung menjadi sorotan.
"Nikahin muridnya, gurunya jadi kelihatan muda bahkan kayak seumuran, mantap, langgeng bang," tulis seorang warganet.
"Itulah enaknya nikah dengan guru, kalau nggak puas bisa diulang lagi," timpal warganet.
Berita Terkait
-
Kekayaan Megawati Zebua, Anggota DPRD Viral Diduga Cekik Pramugari Wings Air
-
Langkah Cepat Cek NISN untuk PIP: Panduan Anti Gagal Terbaru April 2025
-
Bocah SMP Mencuri Uang Orang Tua Rp20 Juta Buat Beli iPhone Teman
-
Kejutan Ulang Tahun Nyeleneh, Pria Ini Diberi Sesajen Oleh Temannya
-
Viral Bocah SMP Curi Uang Orang Tua Rp20 Juta Demi Belikan Iphone untuk Pacar
Tag
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
Terkini
-
Kasus 'Kencing' Pertalite Terbongkar: Polres Sukoharjo Bekuk Mafia BBM Subsidi
-
Aspirasi Tersampaikan, Ini Momen Aksi TPUA di Rumah Jokowi Dikawal Humanis Polresta Solo
-
Satreskrim Polresta Solo Ungkap Misteri Avanza Raib di Parkiran Hotel, Pelaku Dibekuk
-
Jokowi ke Massa TPUA: Tak Ada Kewajiban Tunjukkan Ijazah Saya
-
Jokowi Akhirnya Tunjukkan Ijazah Asli dari SD sampai Lulus UGM