SuaraSurakarta.id - Gubernur Jawa Tengah (Jateng) Ganjar Pranowo menyambangi studio musisi dangdut Abah Lala.
Abah Lala tampak berpakaian sederhana yakni kaos dan peci hitam serta sarung, ketika orang nomor satu se-Jateng itu mengunjunginya.
Meskipun begitu Abah Lala memberi Ganjar Pranowo sambutan dengan lagu spesial.
Abah Lala menyanyikan lagunya yang berjudul 'Ojo Dibanding-bandingke' namun dengan beberapa perubahan lirik pada reff-nya.
Baca Juga: PDIP Tak Akan Usung Puan Maharani, Prediksi Hard Gumay Soal Capres 2024
"Ku berharap engkau mengerti, di hati ini, hanya ada pak Ganjar," ucap Abah Lala dilansir dari video tiktok Ganjar Pranowo pada Jumat, (21/10/2022).
Selain itu, melalui video tersebut terdapat fakta unik yang terungkap mengenai Abah Lala.
Abah Lala mengaku mempertimbangkan pekerjaan luar kota. Bukan tanpa alasan, rupanya Abah Lala takut naik pesawat.
"Cuma kalau job-nya jauh saya masih mikir, lha saya tidak berani naik pesawat," ucap Abah Lala.
Sontak Ganjar pun heran dan membercandai abah Lala.
Baca Juga: Jawab Isu Koalisi Persiapkan Sekoci untuk Ganjar, Golkar: KIB Belum Tentukan Paket Capres-Cawapres
"Badanya besar gini kok takut naik pesawat," sahut Ganjar sambil tertawa.
Berita Terkait
-
Jokowi Masih Dianggap 'Bos', Ganjar Komentari Matahari Kembar
-
Singgung Omongan Ganjar soal Menteri Temui Jokowi, PSI: Jangan Menjalankan Politik Pecah Belah
-
Gubernur Jateng Bakal Revitalisasi Asrama Haji Donohudan
-
Dongkrak PAD, Pemprov Jateng Gelar Pameran Government Auto Show Ngopeni Nglakoni
-
Ganjar Pasang Badan! Hadiri Sidang Hasto, Beri Dukungan Moral di Tengah Kasus Suap PAW
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Soal Ijazah Jokowi, Tim Hukum Merah Putih: Tuduhan Roy Suryo Penuhi Unsur Pidana
-
Melodi Tradisi, Rasa Kekinian: Gojek Hadir di Tengah Semarak Adeging Mangkunegaran
-
Gunungan Makin Tinggi, PLTSa Putri Cempo Hanya Mampu Mengolah 120 Ton Sampah
-
Maling Burung di Solo Kena Batunya: Kepergok di Banyuagung, Berakhir Diciduk Tim Sparta
-
Satresnarkoba Polresta Solo Sikat Kurir Sabu di Mojosongo, Barang Bukti Siap Edar Disita