SuaraSurakarta.id - Sosok yang diduga hacker dengan akun Bjorka saat ini tengah jadi sorotan masyarakat Indonesia di sosial media.
Pasalnya Bjorka dengan mudah mengobrak-abrik data-data privasi masyarakat hingga para pejabat.
Seperti diketahui Bjorka suskes membobol data-data privasi milik Johnyy G. Plate, Erick Thohir, Puan Maharani, dan Denny Siregar.
Tak hanya itu saja, ia juga menemukan data di balik kasus pembunuhan aktivis HAM, Munir Said Thalib.
Baca Juga: Bjorka Kembali Bocorkan Data, Giliran Mendagri Tito dan Anies Baswedan Jadi Korban Peretasan
Kini Bjorka ditantang warganet untuk membongkar kasus mengenai pembunuhan Brigadir J oleh Ferdy Sambo.
Namun bukannya membongkar jejak digital maupun data kasus pembunuhan Brigadir J, Bjorka malah membagikan data pribadi Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia (Mendagri) Tito Karnavian.
Ia pun mempersilakan warganet menanyakan terkait kasus pembunuhan Brigadir J oleh Fersy Sambo langsung ke Tito Karnavian.
"You can ask about Sambo to him. Because Sambo is his guy (Anda dapat tanyakan soal Sambo padanya. Karena Sambo adalah anak buahnya (Tito Karnavian)," tulis Bjorka sambil mengunggah data Mendagri melalui Chanel Telegramnya pada Senin (12/9/2022).
Selain itu ia juga menyindir Tito terkait kasus Sambo melalui twitternya.
"How are you sir @titokarnavian_? many people ask me about the sambo case. but since sambo is your guy, i hope you have enough time to answer questions from Indonesian citizens (Bagaimana kabar mu pak @titokarnavian_? Banyak orang bertanya pada saya mengenai kasus Sambo. Namun karena Sambo adalah orang mu, saya harap anda punya cukup waktu untuk menjawab pertanyaan dari warga Indonesia)," ucapnya.
Sontak cuitannya itu mendapat bergam tanggapan dari warganet.
"Bentar lagi kebuka identitasnya tito. Siap-siap nomernya ganti lagi wkwk," ujar akun @*****ms.
"Pantas Sambo bilang kalau dia dipenjara bakal ada menteri yang kena reshuffle," kata akun @****ea.
"Harusnya bukan reshuffle lagi tapi dipecat!," imbuh akun @*****03.
Kontributor : Sakti Chiyarul Umam
Berita Terkait
-
Gubernur Bengkulu Kena OTT KPK, Mendagri Tunjuk Rosjonsyah Jadi Plt
-
Mendagri Tito Ancam Copot PJ Gubernur dan ASN yang Tak Netral di Pemilu 2024
-
Rohidin Mersyah Terjerat OTT KPK, Mendagri Tito Tunjuk Rosjonsyah jadi Plt Gubernur Bengkulu
-
Rohidin Mersyah Kena OTT KPK, Mendagri Tunjuk Rosjonsyah Jadi Plt Gubernur Bengkulu
-
Dukung Kinerja TP PKK, Mendagri: Perlunya Sosok Pemimpin yang Kuat
Tag
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Buruan Serbu! Daftar Promo Pilkada 2024, Ada Kopi Gratis!
-
Momen Pilkada, Harga Emas Antam Langsung Melonjak
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
Terkini
-
Kesatria Bengawan Solo Datangkan Center Timnas Taiwan William Artino, Ini Statistiknya
-
Gibran Bakal Nyoblos di TPS 18 Manahan, Tak Ada Persiapan Khusus
-
18 Kadin Provinsi Gugat Penyelenggaraan Munaslub 2024
-
Wapres Gibran Nyoblos di Solo, 2.500 Petugas Gabungan Disiagakan
-
Dugaan Intimidasi Berlanjut, Selebgram Mojokerto Bakal Dilaporkan Balik ke Polresta Solo