SuaraSurakarta.id - Kasus pembunuhan Brigadir J oleh atasannya Mantan Irjen Polri Ferdy Sambo sangat menghantam citra kepolisian di mata masyarakat.
Maklum, sebagai mantan petinggi di instansi kepolisian apalagi ia pernah menjabat sebagai kepala propam namanya sangat lekat dengan instansi kepolisian di Indonesia.
Meskipun kini ia sudah dipecat dengan tidak hormat dari kepolisian namun masyrakat kadung mengistilahkan hal yang terkait dengan kepolisian dengan nama Sambo.
Mungkin hal itu lah yang menginspirasi seorang bocah memberi keterangan di punggung kostum polisi yang ia kenakan.
Dalam foto yang diunggah oleh akun twitter @zahranld23 tampak punggung bocah laki-laki mengenakan kostum polisi yang ditempeli secarik kertas.
"Bukan anak buah Sambo (polisi baik)," tulis keterangan dalam secarik kertas dipunggung bocah itu. Dikutip pada Sabtu, (27/8/2022).
Kemudian unggahan itupun menuai beragam tanggapan dari warganet.
"Semoga kasusnya cepat selesai, kasian alm yoshua nggak tenang, yok perbaiki intansi polri," ujar akun @****23.
"Aku padamu," tutur akun @*****rw.
"Bukan anak buah sambo tapi anak buah Sayaaang," celoteh akun @****61.
"Mantap," ucap akun @*****94.
Kontributor : Sakti Chiyarul Umam
Berita Terkait
-
Balik Lagi Gaes ke Skenario Awal, Putri Candrawathi di-BAP Mengaku Korban Asusila dan Tak Ditahan
-
Rekonstruksi Pembunuhan Brigadir Yosua Digelar Selasa, Pertemukan Lima Tersangka Pertama Kali Usai Kasus Terbongkar
-
Terpopuler: Sopir TransJakarta Dikeplak Pemobil, Ferdy Sambo Diberhentikan Tidak Hormat
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Momen Haru Ribuan Warga Solo Iringi dan Melepas Jenazah PB XIII
-
Jenazah PB XIII Diberangkatkan, Ini Momen Keluarga Gelar Tradisi Brobosan
-
KGPAA Tedjowulan Jadi Raja Sementara Keraton Solo hingga Penerus PB XIII Dinobatkan
-
Kapolri Gelar Pertemuan Tertutup dengan Keluarga Keraton Solo, Bahas Pengamanan Prosesi Pemakaman?
-
KGPAA Purbaya Diklaim Sebagai Raja Baru Keraton Solo, Ini Penjelasan Adik PB XIII