SuaraSurakarta.id - Harga mobil Brio bekas termasuk masih tinggi. Karena Brio termasuk mobil LCGC yang paling dicari.
Harga mobil Brio bekasi antara tahun 2018 hingga 2020 pun masih tergolong tinggi. Harga baru Honda Brio terbaru kini seharga Rp 150 jutaan hingga Rp 170 jutaan.
Untuk Anda ketahui, Honda Brio termasuk mobil yang pas untuk anak muda dan keluarga kecil.
Desain yang tidak ketinggalan jaman, bisa membuar Anda tetap stylish.
Baca Juga: Harga Mobil Bekas di Bawah Rp 100 juta dari Honda, Suzuki Hingga Nissan
Terlebih untuk jenis RS, Brio memberikan kesan sporty.
Honda Brio dilengkapi dengan fitur keselamatan yang baik sehingga memberikan rasa lebih aman dalam berkendara.
Spesifikasi Brio:
- Jumlah Silinder: 4
- Katup per Silinder: 4
- Konfigurasi Katup: SOHC
- Rasio Kompresi: 10.1:1
- Sistem Suplai Bahan Bakar: PGM-FI
- Mesin: 1.2L Petrol Engine, 4 Cylinder 16 Valve SOHC
- Kapasitas Tempat Duduk: 5
- Jumlah Pintu: 5
- Jarak pijak roda belakang: 1465 mm
- Tinggi: 1485 mm
- Kapasitas Tangki Bahan Bakar (liter): 35 L
- Lebar: 1680 mm
- Jarak pijak roda depan: 1480 mm
- Panjang: 3800 mm
Baca Juga: Niat Mau Beli Makan di Warmindo, Pria Ini Kaget Lihat Menu dengan Harga Rp18 Juta
Berikut ini harga mobil Brio bekas berdasarkan situs OLX:
- Honda Brio 1.2 RS Bensin (2018) Rp 163.000.000
- Honda Brio 1.2 Satya E Bensin (2020) Rp 166.000.000
Demikian harga mobil Brio bekas.
Berita Terkait
-
Tampang Retro, Harga Cuma Sekelas Honda BeAT: Pesona Penantang Stylo Cukup Menggoda
-
Lebih Ekonomis, Punya Fitur Canggih: Intip Pesona Rival Honda Super Cub
-
Nissan Tengah 'Cari Jodoh' untuk Kembangkan Bisnisnya, Sudah Move-on dari Honda?
-
Perbedaan Honda PCX 160 ABS dan Honda PCX 160 CBS, Selain Harga...
-
Tampang Garang Ala Moge, Fitur Canggih Bak XMAX: Intip Pesona Skutik Premium Pesaing Honda PCX
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
Terkini
-
Cek Pos Pam Ops Ketupat Candi, Kapolresta Solo Pastikan Pengamanan Arus Balik Lancar
-
Sambangi Lokasi Banjir di Sambirejo, Wali Kota Solo Siapan Berbagai Penanganan
-
Terendam Banjir, Underpass Simpang Joglo Solo Ditutup Total
-
Sempat Tak Percaya, Ini Momen Bima Arya Kaget Ada Wisata Jokowi di Solo
-
25 Kepala Daerah Ikuti Retret Gelombang Kedua, Ini Kata Wamendagri