SuaraSurakarta.id - Baru-baru ini sosok Marcel Radhival atau yang tersohor dengan nama pesulap merah viral di media sosial. Sosok yang tampil dengan kostum dan rambut serba merah itu curi perhatian setelah membongkar trik Gus Samsudin.
Aksi berani yang dilakukan pesulap merah bukan kali ini saja. Sebelum membongkar trik yang digunakan Gus Samsudin, ia juga beberapa kali membongkar praktik dukun palsu ataupun praktik pengobatan tradisional palsu.
Salah satu video Marsel yang viral adalah ketika ia menjelaskan macam-macam pengobatan tradisional yang asli tanpa trik sulap.
Pengobatan tradisional yang disebutkan Marcel diantaranya yaitu totok syaraf, totok telur, dukun bayi dam ruqyah.
Baca Juga: Begini Kronologi Perseteruan Pesulap Merah dengan Gus Samsudin
"Jadi banyak pengobatan tradisonal yang nggak aneh-aneh," ucap Marsel dalam video yang diunggah oleh akun tiktok @pesulapmerahindonesia, dikutip pada Senin, (1/8/2022).
Selain itu Marsel juga menyayangkan masih adanya oknum praktik pengobatan tradisional palsu yang masih ada di masyarakat.
Tidak hanya merugikan masyarakat, oknum-oknum itu juga dapat merusak citra pengobatan tradisional yang asli.
"Pengobatan tradisonal yang asli itu malah tercemarkan dengan para pengobat tradisional yang pakai trik sulap ini untuk pengobatan," katanya.
"Kasihan pasiennya," tutur Marcel.
Baca Juga: Mengenal Lebih Dekat Pesulap Merah, yang Membongkar Kebohongan Gus Samsudin
Video itu pun mendapat beragam tanggapan dari warganet.
"Pengobatan tradisional bersyukur bisa dipercaya masyarakat," ujar akun @*******75
"Tapi terkadang masih ada yang bertentangan dengan medis," tutur akun @****hy
"Tidak semua medis toh bener, kadang ada dimana pengobatan tradisional itu sangat diperlukan walau bertentangan dengan media," timpal aku @*****re.
Kontributor : Sakti Chiyarul Umam
Berita Terkait
-
Beda Sikap Ustaz Khalid Basalamah dan Raffi Ahmad Usai Dapat Gelar Doktor, Yang Satu Dipuji Selangit
-
Pesulap Merah Bongkar Profil Asli Pendiri Kampus UIPM, Tertera Sebagai Letnan Gadungan
-
Pesulap Merah Curiga Rantastia Pendiri UIPM Terlibat Penipuan Bermodus Harta Karun Bung Karno
-
Profil Gus Samsudin: Perjalanan Spiritual Dan Kontroversinya
-
Penampilan Ammar Zoni Berubah Drastis Selama di Penjara 3 Bulan, Gayanya Disebut Mirip Gus Samsudin
Tag
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Cerita Bahlil Lahadalia Kesengsem dengan Kuliner Soto Fatimah: Rasa Khasnya Paten
-
Kampanye di Sragen, Bahlil Lahadalia Sebut Ahmad Luthfi Punya Jaringan Pusat
-
Tok! Terdakwa Pembunuhan Bos Kerajinan Tembaga Boyolali Divonis Seumur Hidup
-
Blusukan Bareng Respati-Astrid di Proyek Rel Layang Joglo, Jokowi Titip Pesan Ini
-
Jokowi Tanggapi Putusan Bawaslu Soal Prabowo Dukung Ahmad Luthfi-Taj Yasin