SuaraSurakarta.id - Kabar mengejutkan dari tim promosi Persis Solo yang mendadak mencoret kedua pemain asingnya Aaron Evans dan Gerrad Artigas.
Bahkan pengumuman pencoretan kedua pemain di atas disampaikan sehari jelang laga menghadapi Persija Jakarta.
Pelatih Persis Solo, Jacksen F Tiago menyebut bahwa timnya memutuskan untuk melepas Gerard Artigas dan Aaron Evans berdasarkan hasil evaluasi tim.
Keputusan itu diharapkan bisa membuat tim berjuluk Laskar Samber Nyawa bisa lebih baik mengarungi kompetisi.
Baca Juga: Madura United Permalukan Persib Bandung 3-1
"Itu adalah hasil evaluasi bersama, langkah agar membuat tim ini jauh lebih baik, sebuah kebijakan yang kami harus ambil cukup drastis," kata Jacksen saat konferensi pers jelang laga kepada awak media.
"Jadi ini alasannya agar tim ini jadi lebih baik lagi," sambung mantan juru formasi Persipura Jayapura itu.
Lebih lanjut, pelatih asal Brasil itu menyebut sudah ada pengganti untuk Aarons Evans dan Gerrard Artigas. Namun, ia tidak mau membocorkan siapa pemain yang dimaksud.
Pencoretan Aaron Evans dan Gerrad Artigas itu pun mematik perhatian akun twitter @MafiaWasit. Akun ini heran dengan keputusan Persis Solo yang mendadak membuang dua pemain asing saat liga sudah jalan dua pekan.
"Cuma di Indonesia, baru laga pertama udah diakhiri kontraknya Baru pendaftaran pemain, dah dicabut lagi demi kuota pemain asingnya bisa diganti," kata akun tersebut.
Baca Juga: Persib Kalah 1-3 dari Madura United, Bobotoh Populerkan Tagar Rene Out
Cuitan akun tersebut pun langsung diserbu komentar warganet lainnya. Banyak dari mereka juga yang heran dengan keputusan Persis Solo itu.
Berita Terkait
-
Persija Jakarta Incar Posisi Empat Besar, Madura United akan Jadi Korban?
-
Libur Singkat, Ini Momen Bek PSS Sleman Abduh Lestaluhu Rayakan Idulfitri Bersama Keluarga
-
Anco Jansen Pernah Jadi Korban Kedzaliman Klub Liga 1, Kini Dia Menghina Indonesia
-
Tanpa Gustavo Almeida, Persija Jakarta Hadapi Madura United FC di Bangkalan
-
Prestasi Anco Jansen Selama di Liga 1 Indonesia, Eks PSM Makassar yang Sangat Menghina Indonesia
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
Terkini
-
Cek Pos Pam Ops Ketupat Candi, Kapolresta Solo Pastikan Pengamanan Arus Balik Lancar
-
Sambangi Lokasi Banjir di Sambirejo, Wali Kota Solo Siapan Berbagai Penanganan
-
Terendam Banjir, Underpass Simpang Joglo Solo Ditutup Total
-
Sempat Tak Percaya, Ini Momen Bima Arya Kaget Ada Wisata Jokowi di Solo
-
25 Kepala Daerah Ikuti Retret Gelombang Kedua, Ini Kata Wamendagri