SuaraSurakarta.id - Viral sebuah video seorang bocah diledek giginya hilang dua hingga menjadi perbincangan netizen di media sosial.
Kehilangan gigi merupakan masalah kesehatan gigi dan mulut yang banyak muncul di masyarakat. Karena sering menggangu fungsi pengunyahan, bicara, estetis, bahkan hubungan sosial.
Tak jarang, banyak orang yang jadi omongan hingga diledek karena kehilangan sejumlah gigi.
Termasuk bocah perempuan yang diledek karena dua gigi depannya hilang seperti dalam video yang diunggah akun Instagram @lagi.viral.
Dalam video yang dilansir Suarasurakarta.id, Kamis (14/7/2022), seorang perempuan merekam bocah yang kehilangan dua giginya tersebut sembari menyanyikan potongan lagu Burung Kakak Tua.
"Giginya hilang dua," nyanyi sang perekam.
Namun, bocah tersebut memberikan balasan tak terduga.
"Nggak papa bibi aja belum kawin," balas sang bocah.
"Epic Comebac," tulis caption unggahan tersebut.
Sontak saja, potongan video itu mendapat beragam tanggapan dari warganet di kolom komentar.
"Emotional damage," tulis @ndara****.
"Awokawokawok langsung kena mental," timpal @dekhaar***.
"Emaknya langsung menoleh," tambah @mahe****.
"Sangat dalam maknanya," tulis @hena****.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
Terkini
-
4 Mobil Bekas Rp150 Jutaan yang Bikin Keluarga 'Naik Kelas' di 2026!
-
Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 175 Kurikulum Merdeka: Organisasi Pergerakan Nasional
-
Ketum PUI Raizal Arifin: Penguatan Polri Lebih Mendesak daripada Perubahan Struktur
-
Atlet Solo Raih 15 Medali di ASEAN Para Games 2025, Respati Ardi Bakal Berikan Fasilitas Khusus
-
Bajaj Maxride as Official Transportation Beautyphoria Goes to Luwes at Solo