Scroll untuk membaca artikel
Budi Arista Romadhoni
Minggu, 10 Juli 2022 | 12:25 WIB
Pesepak bola Tim Nasional Indonesia U-19 Rabbani Tasnim Siddiq (kanan) dan rekannya berselebrasi usai membobol gawang Tim Nasional Filipina U-19 dalam laga penyisihan Grup A Piala AFF U-19 2022 di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, Jumat (8/7/2022). [ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra/aww]

"Target pribadi ada, tapi saya tidak mau itu merusak tujuan-tujuan di tim. Saya ingin bermain sebagai tim, tidak egois, tampil maksimal dan membawa tim menang," ujar pemain klub Borneo FC Samarinda itu.

Timnas U-19 Indonesia saat ini berada di peringkat ketiga klasemen sementara Grup A Piala AFF U-19 2022 dengan koleksi delapan poin dari empat laga (selisih gol 11).

Skuad "Garuda Nusantara" akan lolos ke semifinal jika mampu menundukkan Myanmar pada laga terakhir mereka di Grup A kontra Myanmar, di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Minggu (10/7).

Baca Juga: Meski Menang Besar Lawan Myanmar, Timnas Indonesia U-19 Bisa Gagal ke Semifinal, Ini Perhitungan Lengkapnya

Load More