SuaraSurakarta.id - PSS Sleman resmi mendatangkan puzzle terakhir untuk kuota pemain asingnya guna menghadapi Liga 1 2022/2023.
Adalah gelandang bertahan Timnas Lebanon, Jihad Ayoub resmi bergabung bersama Super Elang Jawa.
"Saya bergabung dengan PSS Sleman karena saya ingin tantangan baru dan PSS adalah pilihan yang tepat. Ketika saya masih kecil, ayah saya selalu berbicara dan ingin pergi ke indonesia. Jadi saya berharap ini sekaligus mewujudkan mimpinya," ujar Jihad, dilansir dari laman resmi klub, Rabu (6/7/2022) siang.
Pemain bernomor punggung 6 di PSS ini mengaku ia mendapat banyak tawaran dari negara di luar Lebanon.
Baca Juga: Semifinal Piala Presiden: Ujian Pertama Borneo FC Samarinda Main di Luar Kandang Lawan PSS
"Saya mendapat banyak tawaran di luar Lebanon. Namun, saya lebih memilih Indonesia dan PSS karena saya suka suasana di stadion terutama fans PSS," tuturnya.
Pemain berpaspor Lebanon dan Venezuela ini menambahkan ia akan memberikan 100 persen kemampuannya untuk Laskar Sembada.
"Target saya adalah untik memberikan 100 persen saya kepada tim dan membantu rekan tim saya untuk memenangkan setiap pertandingan. Saya tidak memikirkan target individu karena menurut saya sepakbola adalah olahraga tim," ungkapnya.
Mengenai adaptasi, Jihad merasa perlu melakukan adaptasi bersama rekan satu tim dan apa yang pelatih inginkan darinya.
"Saya sudah di sini beberapa hari, jadi saya rasa masih perlu waktu untuk beradaptasi dan mengenal rekan satu tim saya serta apa yang diinginkan pelatih dari saya. Tapi secara keseluruhan, orang-orang di sini sangat ramah dan telah menunjukkan banyak cinta dan saya sangat bersyukur akan hal itu," kata Jihad Ayoub.
Baca Juga: Jadwal Liga 1 Dirilis, Persib Protes karena Sering Main Malam
Berita Terkait
-
Kalah dari Persib, Stefano Cugurra Umumkan Mundur dari Bali United
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
Tersisa 5 Pekan, Berikut Daftar Tim BRI Liga 1 2024/2025 yang Terancam Degradasi
-
Marc Klok Sebut Duel Lawan Bali United Bak Laga Final, Bobotoh Jadi Penguat
-
Tyronne del Pino Absen, 3 Pemain Ini Bisa Kacaukan Pertahanan Bali United
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Melodi Tradisi, Rasa Kekinian: Gojek Hadir di Tengah Semarak Adeging Mangkunegaran
-
Gunungan Makin Tinggi, PLTSa Putri Cempo Hanya Mampu Mengolah 120 Ton Sampah
-
Maling Burung di Solo Kena Batunya: Kepergok di Banyuagung, Berakhir Diciduk Tim Sparta
-
Satresnarkoba Polresta Solo Sikat Kurir Sabu di Mojosongo, Barang Bukti Siap Edar Disita
-
Dijamin Ngakak! Angkat Kehidupan Kota Solo, Film Komedi 'Cocote Tonggo' Akhirnya Tayang