SuaraSurakarta.id - Manajemen Persis Solo menyampaikan kabar baik usai menemui direktur utama Liga Pro Uni Emirat Arab.
Jajaran petinggi tim Laskar Sambernyawa mengaku mendapat sambutan hangat pihak Liga teratas Emirat Arab itu.
"Persis disambut hangat oleh Diretur Liga Pro UEA di Abu Dhabi," ungkap Manajemen Persis melalui Twitter resminya, Selasa (5/7/2022).
Manajemen Persis Solo juga mengabarkan, pada pertemuan itu mereka membahas menganai progam liga.
Baca Juga: Kaesang Pangarep Kepergok Hadiri Acara Pernikahan Bareng Erina Gudono, Warganet: Kawal Sampai Halal
"Inisiatif yang paling menonjol dan mekanisme manajemen kompetisi, organisasi, pemasaran, dan aspek media," tulisnya.
Untuk itu, Kaesang Pangarep selaku pemegang saham terbesar Persis mencolek pemegang saham nomor dua, Kevin Nugraha.
"Ketoke @knugroho33 meh gawe liga dewe (kayaknya @knugroho33 hendak buat liga sendiri," celoteh kaesang melalui twitter pribadinya.
Cuitan Persis Solo itu pun mendapat beragam komentar dari para pendukungnya di twitter.
"Perlahan akan menjadi club yang hebat perlahan kita akan meraih prestasi," ujar akun @****23.
Baca Juga: Persita Kandas di Fase Grup Piala Presiden 2022, Alfredo Vera Tetap Bangga kepada Para Pemain
"Never stop learning," ucap akun @****23.
Berita Terkait
-
Tersisa 5 Pekan, Berikut Daftar Tim BRI Liga 1 2024/2025 yang Terancam Degradasi
-
Pulang ke Rumah Jokowi, Selvi Ananda Disentil usai Tampak Cuek ke Kerumunan Warga
-
Hattrick Lawan Persis Solo, 3 Pemain Timnas Indonesia yang Posisinya Bisa Digantikan Yakob Sayuri
-
Hasil Persis Solo vs Malut United: Yakob Sayuri Hattrick Acak-acak Laskar Sambernyawa
-
Malut United akan Kerja Cerdas Hadapi Persis Solo, Persiapan Sudah Matang?
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Soal Ijazah Jokowi, Tim Hukum Merah Putih: Tuduhan Roy Suryo Penuhi Unsur Pidana
-
Melodi Tradisi, Rasa Kekinian: Gojek Hadir di Tengah Semarak Adeging Mangkunegaran
-
Gunungan Makin Tinggi, PLTSa Putri Cempo Hanya Mampu Mengolah 120 Ton Sampah
-
Maling Burung di Solo Kena Batunya: Kepergok di Banyuagung, Berakhir Diciduk Tim Sparta
-
Satresnarkoba Polresta Solo Sikat Kurir Sabu di Mojosongo, Barang Bukti Siap Edar Disita