SuaraSurakarta.id - Putra bungsu Presiden Jokowi Kaesang Pangarep tengah jadi sorotan usai ia kepergok menggandeng wanita lain saat nonton laga Persis Solo melawan PSS Sleman.
Apalagi sosok wanita yang digandeng Kaesang bukan orang sembarang. Wanita tersebut bernama Erina Sofia Gudono, yang notabene merupakan Putri Indonesia DIY 2022.
Bahkan dalam video yang tersebar di sosial media. Kaesang sudah tak sungkan merangkul Erina ketika perempuan kelahiran 1996 hendak memasuki mobil.
Banyak warganet di sosial media menduga bahwa Kaesang dengan Erina telah memiliki hubungan spesial seperti sepasang kekasih.
Baca Juga: Ramai Digosipkan Punya Pacar Baru, Kaesang Santai Pamer Foto Bareng Si 'Baju Merah'
Selain itu, warganet juga menyakini kalau hubungan Kaesang dengan Nadya Arifta telah kandas.
Hal tersebut terbukti saat Nadya Arifta kedapatan pergi ibadah umrah ke tanah suci sendiri. Alih-alih ditemani oleh Kaesang.
"Mei 2022, lagi menjadi bulan bahagiaku. Mei tahun ini, aku memenuhi panggilan Sang Pencipta ku," kata Nadya melalui akun instagramnya.
Nadya pun masih tak menyangka jika dirinya mampu pergi ke tanah suci seorang diri.
Meski demikian, selama ibadah umrah disana. Nadya dipertemukan dengan tiga orang nenek-nenek. Disana ia banyak membuat momen yang sulit terlupakan.
Baca Juga: 5 Adu Pesona Erina Gudono vs Selvi Ananda, Sama-Sama Berlatarbelakang Putri Kecantikan
"Banyak momen yang bikin geleng-geleng kepala sejak H-1 sebelum berangkat ke tanah suci. Salah satu hal yang tidak pernah luput dari rasa syukurku adalah bertemu mereka, Nenek Dawon, Nenek Masnona dan Nenek Juwita," ungkapnya.
Berita Terkait
-
Silaturahmi Lebaran ke Rumah Jokowi, Adu Glamor Selvi Ananda Vs Erina Gudono dengan Tas Mewah
-
PSI Siap-siap Gelar Kongres di Solo, Mimpi Jokowi Bentuk Partai Super Tbk Segera Terwujud?
-
Kode dari Kaesang: Lebaran 2025, Anak-Anak Presiden Bakal Kumpul Lagi?
-
Kaesang Ubah PSI Jadi Partai Super Terbuka: Jokowi Bakal Gabung?
-
Kaesang Bocorkan Rencana Kumpul Anak-anak Presiden saat Lebaran: Insya Allah, Mas Didit yang Atur
Tag
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Dipermak Nottingham Forest, Statistik Ruben Amorim Bersama MU Memprihatinkan
-
Partai Hidup Mati Timnas Indonesia vs China: Kalah, Branko Ivankovic Dipecat!
-
Kronologi Pemerkosaan Jurnalis Juwita Sebelum Dibunuh, Terduga Pelaku Anggota TNI AL
-
Mees Hilgers Dituduh Pura-pura Cedera, Pengamat Pasang Badan
-
Anthony Elanga, Sang Mantan Hancurkan Manchester United
Terkini
-
Momen Gibran Bagi-bagi THR ke Anak-anak di Rumah Jokowi, Warga Datang dari Malang
-
Arus Mudik di Solo Lancar, Operasi Ketupat Candi Diapresiasi Warga
-
Momen Warga Padati Rumah Jokowi: Antrean Mengular dan Ditemui Langsung Mantan Presiden
-
Dhawuh Dalem Paku Buwono XIII, Garebeg Pasa Keraton Solo Berlangsung Khidmat
-
Jokowi Kumpul Bareng Keluarga di Solo, Kahiyang Ayu-Bobby Nasution Tak Tampak