SuaraSurakarta.id - Harapan suporter Persis Solo untuk segera welcome-welcome alias selama datang pemain asing nampaknya sebentar lagi terealisasi.
Dua pemain asing yang direkrut tim Laskar Sambernyawa dikabarkan sudah berada di Indonesia.
Adalah striker asal Spanyol, Gerard Artigas dan bek tengah Aaron Evans yang disebut-sebut posisinya sudah di Kota Solo.
Saat dikonfirmasi Suarasurakarta.id, Media Officer (MO) Persis Solo, Bryan Barcelona pun tak menolak kabar tersebut.
Baca Juga: Resmi! Mantan Kiper Persis Solo Berlabuh ke PSIM Yogyakarta, Ini Sosoknya
"Mungkin antara minggu ini atau pekan depan (Artigas dan Evans) akan diperkenalkan," kata Bryan, Minggu (5/6/2022).
Sebelumnya, pelatih Jacksen F Tiago menyebut empat pemain asing yang didatangkan akan mengisi pos pemain bertahan, tengah, dan depan.
Meski demikian, mantan juru taktik Persipura Jayapura itu enggan membocorkan asal negara empat pemain asing.
“Ada empat pemain asing, rencana empat pemain asing akan tiba pada 2 Juni 2022 atau 3 Juni 2022. Saya tidak tahu apakah tiba empat orang langsung atau sebagian,” tegas pelatih Persis Solo, Jacksen F Tiago.
Baca Juga: Turnamen Pramusim Bukan Tujuan Persis Solo, Jacksen F Tiago Tak Pasang Target Muluk-muluk
Berita Terkait
-
Terbukti Efektif! Legenda Timnas Indonesia Ungkap Senjata Mematikan Kalahkan Jepang
-
Dua Striker Timnas Indonesia Ribut Sebelum Lawan Jepang, Redflag untuk Shin Tae-yong!
-
Pecah Telur di Kandang Persis Solo, Danilo Alves Berharap Terbukanya Pesta Gol
-
BRI Liga 1: PSS Sleman Menangi Derby Jateng, Persis Solo Semakin Merana
-
Hasil Persis Solo vs PSS Sleman di BRI Liga 1: Super Elja Menang 2-0
Tag
Terpopuler
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- Gibran Tinjau Makan Gratis di SMAN 70, Dokter Tifa Sebut Salah Sasaran : Itu Anak Orang Elit
- Tersandung Skandal Wanita Simpanan Vanessa Nabila, Ahmad Luthfi Kenang Wasiat Mendiang Istri
- Dibongkar Ahmad Sahroni, Ini Deretan 'Dosa' Ivan Sugianto sampai Rekening Diblokir PPATK
- Deddy Corbuzier Ngakak Dengar Kronologi Farhat Abbas Didatangi Densu: Om Deddy Lagi Butuh Hiburan
Pilihan
-
Marselino Ferdinan Dituduh Biang Kerok Eliano Reijnders Dicoret STY: Kalah Sama Camat...
-
Perbandingan Giovanni Van Bronckhorst vs Shin Tae-yong, Adu Pantas Jadi Pelatih Timnas Indonesia
-
Patut Dicontoh! Ini Respon Eliano Reijnders Usai Kembali Terdepak dari Timnas Indonesia
-
Ada Korban Jiwa dari Konflik Tambang di Paser, JATAM Kaltim: Merusak Kehidupan!
-
Pemerintah Nekat Naikkan Pajak saat Gelombang PHK Masih Menggila
Terkini
-
Respati Ardi Blusukan di Mangkubumen, Warga Sampaikan Usulan Penambahan Puskesmas
-
Muncul Hoax Gambar Anggota TNI Diikat Polisi, Tim Ahmad Luthfi-Taj Yasin Lapor ke Polda Jateng
-
Ahmad Luthfi-Taj Yasin Disebut Kalah di Survei, Jokowi: Siapa yang Bilang?
-
Kapok Kecolongan Lagi, PDIP Solo Bentuk Satgas Anti Suap Jelang Pilkada 2024
-
Puluhan Ribu Masyarakat Tumplek blek Hadiri Kampanye Akbar Ahmad Luthfi-Taj Yasin di Solo