SuaraSurakarta.id - Warga di Kecamatan Gambut, Kabupaten Banjar, Kalimantan Selatan dikejutkan dengna robohnya bangunan minimarket Alfamart, Senin (18/4/2022) senin sore.
Belasan orang dikabarkan menjadi korban ambruknya minimarket Alfamart di Kecamatan Gambut, Kabupaten Banjar, Kalimantan Selatan, Senin (18/4/2022) sore sekitar pukul 17.15 WITA.
Melansir ANTARA, Wakapolres Banjar Kompol Mohammad Fihim yang berada di lokasi kejadian mengatakan 15 orang tersebut merupakan data sementara dari hasil keterangan para saksi.
"Karyawan minimarket Alfamart sendiri yang bertugas ada enam orang, sisanya diperkirakan ada sembilan orang yang sedang berbelanja," kata Mohammad Fihim.
Fihim menyebutkan dari karyawan minimarket sudah ada tiga orang berhasil dievakuasi dari reruntuhan dalam kondisi selamat dan dirawat di puskesmas terdekat.
Data korban hingga 18 April 2022, jam 20.42 WITA yang diterima Suarasurakarta.id :
1. Agustuna 21th (blm ditemukan)
2. Ahmad Nayada 25th, alamat banyiur luar (blm ditemukan)
3. Syifa , alamat manarap km.7 (sdh ditemukan, skrg di RS agung)
4. Irfan, alamat gg. sirih pekapuran (sdh ditemukan, RS agung)
5. Yulia Ratu, alamat km. 7 manarap (sdh ditemukan, di RS agung)
6. Fahrureza 21th, alamat jl. liang anggang gg.55 rt. 8 rw.4 kec. bati-bati ksdh ditemukan, RS agung)
7. Akbar Riduansyah 25th, alamat ceraka permai 2 (karyawan alfamart) (blm ditemukan)
8. Isnawati 22th, alamaat jl.gotong royong samping kec.gambut (blm ditemukan)
9. Hefiannor 42th, alamat komp karya budi utara blok A no.2 sei. lulut (sdh ditemukan, RS agung)
10. Arini 31 th, jl. irigasi komplek arisa (blm ditemukan)
11. Agus Santoso 35th, jl. sutoyo S, (sdh ditemukan, RS Ulin)
12. Misnawati 25th, jl. gambut komp. gotong royong (blm ditemukan)
13. Zulkifli (sdh ditemukan, blm dpt info RS dimana)
14. Ica Agustina 20th, jl. gambut karyawan alfamart (blm ditemukan)
15. Hanafi 22th, jl. pekapuran, karyawan alfamart (belum ditemukan)
Berita Terkait
-
Rekomendasi Parfum Alfamart Murah Tapi Wangi Tahan Lama, Harga Mulai Rp 19 Ribuan
-
Promo JSM Alfamart Paling Murah, Banjir Diskon Cuma 4 Hari
-
5 Merk Parfum Wanita yang Wanginya Tahan Lama di Alfamart
-
Diskon Gila-Gilaan! Promo Weekdays Alfamart April 2025 Bikin Dompet Aman!
-
Katalog Alfamart Lebaran Terbaru, Banjir Diskon Bikin Dompet Aman!
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
Terkini
-
Soal Ijazah Jokowi, Tim Hukum Merah Putih: Tuduhan Roy Suryo Penuhi Unsur Pidana
-
Melodi Tradisi, Rasa Kekinian: Gojek Hadir di Tengah Semarak Adeging Mangkunegaran
-
Gunungan Makin Tinggi, PLTSa Putri Cempo Hanya Mampu Mengolah 120 Ton Sampah
-
Maling Burung di Solo Kena Batunya: Kepergok di Banyuagung, Berakhir Diciduk Tim Sparta
-
Satresnarkoba Polresta Solo Sikat Kurir Sabu di Mojosongo, Barang Bukti Siap Edar Disita