SuaraSurakarta.id - Perpanjangan kereta rel listrik (KRL) hingga Stasiun Palur dipastikan akan terealisasi tahun ini menyusul sudah siapnya infrastruktur.
Hal itu dijelaskan Direktur Utama PT Kereta Api Indonesia (Persero) Didik Hartantyo saat mengunjungi Stasiun Solobalapan, Rabu (13/4/2022)
"KRL yang sekarang hanya berhenti di Stasiun Solobalapan nanti akan kami kembangkan ke Palur, prasarana sudah jadi," kata Didik dilansir dari ANTARA.
Ia mengatakan saat ini pengoperasian KRL hingga Stasiun Palur tengah diujicobakan.
Baca Juga: Kasus Penembakan KRL Tanah Abang - Rangkasbitung Belum Terungkap, Polisi Masih Lakukan Penyelidikan
"Ini sudah kami uji coba, harusnya nggak lama. Ada beberapa yang masih harus disempurnakan," ujar dia.
Usai uji coba, akan dilakukan sertifikasi bersama dengan Kementerian Perhubungan.
"Baru setelah sertifikasi nanti akan kami operasikan. Tahun ini (target operasional), nggak sampai akhir tahun," paparnya.
Sementara itu, semenjak dioperasikannya KRL Solo-Yogyakarta terjadi penambahan jumlah penumpang yang cukup signifikan.
"Pemberangkatan dari Solobalapan juga cukup tinggi. Bahkan di momen-momen tertentu jumlah penumpang bisa mencapai 15.000/hari," katanya.
Baca Juga: Viral Pemuda di KRL Bagi-Bagi Kurma ke Penumpang Lain Saat Buka Puasa, Warganet Terenyuh
Oleh karena itu, pengembangan fasilitas terus dilakukan demi memberikan pelayanan yang optimal bagi penumpang.
Berita Terkait
-
Spek KRL Baru KAI Commuter dari China, Segera Beroperasi Layani Rute Jabodetabek
-
Pantau KRL Kini Bisa Lewat Google Maps, Ini Caranya
-
Bekasi Banjir Bandang, KAI Lakukan Rekayasa Operasional KRL
-
Begini Ketentuan Berbuka Puasa di KRL
-
Stasiun Tanah Abang Baru Sudah Mulai Beroperasi, Anker Wajib Tahu Ini
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Tim Sidak Pangan, Pemkot Solo Temukan Makanan Kedaluwarsa Jelang Lebaran
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
Bocah 15 Tahun Dijadikan PSK di Gunung Kemukus, Satu Mucikari Diciduk
-
Imbas THR Terhutang, Komisi IX DPR Minta Pemerintah Tegas ke PT Sritex
-
Persis Solo Tak Pantas Degradasi