SuaraSurakarta.id - Nama striker Persija Jakarta Irfan Jauhari sedang melambung tinggi setelah berhasil terpilih menjadi pemain terbaik di pekan ke-31 BRI Liga 1.
Datang sebagai pemain pinjaman dari Persis Solo. Irfan Jauhari sejauh ini tampil cukup impresif dengan catatan empat gol bersama pasukan Macan Kemayoran.
Menariknya, tiga gol diantaranya diciptakan Irfan Jauhari sebagai pemain pengganti, masing-masing melawan Persik Kediri, Barito Putera, dan Bali United.
Kekinian, berkat penampilan gemilangnya saat melawan Persikabo 1973. Irfan Jauhari terpilih menjadi pemain terbaik Liga 1 di pekan ke-31.
Baca Juga: Mantan Kapten Timnas Indonesia Dirumorkan Gabung Persis Solo, Manajemen Buka Suara
"Best young player of the week. Irfan Jauhi terpilih sebagai pemain terbaik pekan ke-31 oleh tim TSG," bunyi keterangan tertulis akun instagram @liga1match.
Alasan akun resmi Liga 1 memilih Irfan Jauhari menjadi pemain ke-31. Karena ia tampil apik dan sukses mencetak satu di awal-awal laga.
"Jauhari tampil gemilang di lini serang Macan Kemayoran serta mampu mencetak satu gol dan membuat timnya memutus catatan miror," lanjut akun tersebut.
Berkat penampilan gemilangnya itu, suporter Persija Jakarta, The Jack Mania meminta pihak manajemen untuk mempermanekan Irfan Jauhari.
Bahkan tagar #pertahankanirfanjahuari maupun #tebusirfanjahuari menghiasai salah satu kolom komentar unggahan di akun instgaram @persija.
Baca Juga: Suporter Minta Persija Jakarta Pertahankan Irfan Jauhari, Persis Solo: Dia Masih Milik Kami!
Namun, harapan suporter Persija Jakarta nampaknya bertepuk sebelah tangan. Manajemen Persis Solo memastikan Irfan Jauhari kembali ke tim Laskar Sambernyawa menghadapi Liga 1 musim depan.
Berita Terkait
-
Pulang ke Rumah Jokowi, Selvi Ananda Disentil usai Tampak Cuek ke Kerumunan Warga
-
Hattrick Lawan Persis Solo, 3 Pemain Timnas Indonesia yang Posisinya Bisa Digantikan Yakob Sayuri
-
Hasil Persis Solo vs Malut United: Yakob Sayuri Hattrick Acak-acak Laskar Sambernyawa
-
Malut United akan Kerja Cerdas Hadapi Persis Solo, Persiapan Sudah Matang?
-
PSI Siap-siap Gelar Kongres di Solo, Mimpi Jokowi Bentuk Partai Super Tbk Segera Terwujud?
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Maling Burung di Solo Kena Batunya: Kepergok di Banyuagung, Berakhir Diciduk Tim Sparta
-
Satresnarkoba Polresta Solo Sikat Kurir Sabu di Mojosongo, Barang Bukti Siap Edar Disita
-
Dijamin Ngakak! Angkat Kehidupan Kota Solo, Film Komedi 'Cocote Tonggo' Akhirnya Tayang
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
Kasus 'Kencing' Pertalite Terbongkar: Polres Sukoharjo Bekuk Mafia BBM Subsidi