SuaraSurakarta.id - Agensi SM Entertainment mengonfirmasi kabar bahwa Suho EXO siap untuk comeback sebagai musisi solo dengan merilis album baru.
Diketahui, kabar comeback-nya Suho EXO pertama kali dilaporkan oleh outlet media News1 kemudian dikonfirmasi oleh pihak agensi.
"Suho sedang mempersiapkan album solo untuk comeback pada bulan April. Mohon dukungannya," kata SM Entertainment dikutip dari Soompi dan dilansir ANTARA, Kamis (10/3/2022).
Suho diperkenalkan sebagai anggota ke-10 dari grup K-Pop EXO pada Februari 2012. Mereka kemudian debut pada April 2012 dengan merilis mini album pertama yang bertajuk "Mama".
Baca Juga: Masih Dibayangi Hujatan Netizen karena Perselingkuhan, Nissa Sabyan Tetap Keluarkan Album Baru
Suho EXO kemudian melakukan debut solonya pada Maret 2020 dengan merilis mini album pertama berjudul "Self-Portrait". Album tersebut sukses menduduki puncak tangga lagu iTunes dan meraih mahkota ganda di Gaon Chart.
Suho kembali dari militer pada bulan lalu dan merilis video teaser yang mengisyaratkan perilisan karya terbarunya.
Berita Terkait
-
Lee Seung-gi Siap Rilis EP Baru 'With' Bulan Depan, Simak Detailnya!
-
Jin BTS Resmi Rilis Album Solo Perdana HAPPY, Usung Genre Pop Rock
-
Tampil Beda, Album Solo Yuta NCT 'Depth' Dapat Pujian dari Grammy.com
-
Ananda Badudu Ungkap Alasan Banda Neira Kembali Setelah 8 Tahun Bubar
-
Armand Maulana Rilis EP Bertajuk 'Sarwa Renjana', Gambarkan Perjalanan Hidup Penuh Tantangan
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
Pilihan
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
-
Masa Tenang Pilkada, Bawaslu Balikpapan: Bukan Masa yang Tenang
Terkini
-
Sederet Kiai NU Jateng Ramai-ramai Temui Jokowi di Solo Jelang Coblosan, Ini yang Dibahas
-
5 Alasan Kenapa Kamu Harus Nyoblos di Pilkada Serentak 2024!
-
Gojek Permudah Mobilitas Warga Solo dengan Shelter Mangkunegaran
-
Bekuk Pelaku Penyalahgunaan Narkoba, Polres Sukoharjo Sita Barang Bukti 103,53 Gram Sabu
-
Waspada! Kasus DBD Masih Mengancam, Ini Dia Fakta Terbaru dari Boyolali