SuaraSurakarta.id - Langkah Persebi Boyolali di Liga 3 musim ini dipastikan terhenti di babak 32 Besar Nasional.
Kegagalan melangkah ke fase selanjutnya itu setelah tim Laskar Pandan Aran kalah, 1-2 dari Persedikab Kabupaten Kediri dalam laga pamungkas Grup W di Stadion Brawijaya, Kota Kediri, Rabu (23/2/2022).
Dua gol kemenangan Persedikab dicetak strike M Khanafi di masing-masing babak.
Sementara di laga lain yang dimainkan bersamaan, Serpong City juga mengalahkan Maluku FC, 1-0 dalam laga di Stadion Canda Bhirawa, Pare, Kabupaten Kediri.
Dengan hasil itu, Persedikab dan Serpong City sama-sama melaju ke babak 16 Besar, sekaligus satu langkah lagi demi menggenggam tiket promosi ke Liga 2 musim depan.
Dengan tersingkirnya Persebi Boyolali, praktis Jawa Tengah hanya menyisakan satu wakil di babak 16 Besar Nasional yakni Persipa Pati.
Sementara satu wakil dari Jateng lainnya, Persak Kebumen juga tersingkir di babak 32 Besar setelah kalah bersaing dengan PSGC Ciamis dan Mataram Utama.
Berita Terkait
-
Hasil Real Count Pilkada 2024 Jawa Tengah, Jawa Timur, Jawa Barat, Jakarta, Siapa Unggul?
-
7 Cuitan Menohok usai Pilkada Jateng 2024: Parah- Tolong Selamatkan
-
Luthfi-Taj Yasin Unggul Hitung Cepat, PWNU Jateng Berharap Janji Ditepati
-
Kemenangan Ahmad Luthfi di Depan Mata, Netizen Kasihani Warga Jateng: Semoga Selamat
-
Keluarga Siswa SMK Semarang Tewas Ditembak Resmi Lapor Polisi Atas Dugaan Pembunuhan dan Penganiayaan
Tag
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
-
Jangan Lewatkan! Amalan Malam Jumat untuk Perlindungan dari Fitnah Dajjal
Terkini
-
Kalah di Pilkada Solo versi Quick Count, Ini Ucapan Menyentuh Teguh Prakosa
-
Pagi-pagi Temui Jokowi Usai Menang Pilkada Solo, Respati-Astrid Dapat 'Hadiah' Ini
-
Cerita Jokowi Banjir Telepon dari Pemenang Pilkada Sampai Larut Malam
-
Astrid Widayani Ciptakan Sejarah, Wakil Wali Kota Solo Perempuan Pertama
-
Quick Count Pilkada Sukoharjo: Petahana vs Kotak Kosong Siapa yang Menang? Ini Hasilnya