SuaraSurakarta.id - Dorce Gamalama, dikawasan Jakarta. Kabar duka datang dari panggung hiburan Tanah Air.
Artis serba bisa Dorce Gamalama meninggal dunia pada hari ini, Rabu (16/2/2022). Berita duka ini telah dikonfirmasi oleh sahabat Dorce Gamalama, Hetty Sunjaya.
"Waalaikumsalam, benar iya jam setengah delapan pagi meninggal," kata Hetty dihubungi hari ini.
Ia pun memohon doa agar Dorce Gamalama dimaafkan kesalahannya. Hal itu juga ia ucapkan masih sambil menangis.
"Mohon doanya ya semuanya tolong dimaafkan segala kesalahannya," tuturnya.
Kabar duka ini disampaikan sahabat Dorce Gamalama, Hetty Sunjaya. Ia mengatakan penyakit artis berdarah Minangkabau itu diperparah dengan terinfeksi virus corona.
"Beliau kena covid hampir 3 minggu di rumah sakit," ujar kerabat Dorce Gamalama, Hetty Sunjaya kepada awak media, Rabu (16/2/2022).
Diketahui, Dorce Gamalama sempat koma beberapa waktu lalu di rumah sakit. Kondisinya sempat membaik dan pulang ke rumah.
Dorce Gamalama diketahui mengidap Demensia Alzheimer. Juga ada diabetes yang sudah lama diidapnya.
Baca Juga: Dorce Gamalama Meninggal karena Covid-19, Hampir Tiga Minggu Dirawat di RS
Menteri BUMN Erick Thohir mengucapkan bela sungkawa atas meninggalnya artis senior tersebut melalui akun twitter pribadinya.
Berita Terkait
-
Akhirnya Erick Thohir Bicara Rencana Timnas Indonesia U-17 Tambah Pemain Naturalisasi
-
Demi Kalahkan China, Erick Thohir Kasih Tawaran Khusus ke Patrick Kluivert: Terserah...
-
Erick Thohir Singgung Patrick Kluivert Dibantai Australia 5 Gol: Ketika Yakin Imbang, Kami Kalah
-
Kritik Pedas Media Asing Soal Liga 1 Kalah Level dengan Kamboja Premier League
-
Asnawi Mangkualam Perkuat ASEAN All Stars, Erick Thohir Singgung Kluivert
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Soal Ijazah Jokowi, Tim Hukum Merah Putih: Tuduhan Roy Suryo Penuhi Unsur Pidana
-
Melodi Tradisi, Rasa Kekinian: Gojek Hadir di Tengah Semarak Adeging Mangkunegaran
-
Gunungan Makin Tinggi, PLTSa Putri Cempo Hanya Mampu Mengolah 120 Ton Sampah
-
Maling Burung di Solo Kena Batunya: Kepergok di Banyuagung, Berakhir Diciduk Tim Sparta
-
Satresnarkoba Polresta Solo Sikat Kurir Sabu di Mojosongo, Barang Bukti Siap Edar Disita