SuaraSurakarta.id - Dua lelaki dan seorang anak perempuan di bawah umur tertangkap sedang berpelukan di sebuah kamar hotel di Jalan Ronggolawe, Kota Tuban, semalam.
Mereka tidak sadar saat petugas merazia kamar mereka pada malam perayaan Hari Valentine.
Ketiga orang itu baru sadar ketika petugas membangunkan mereka. Salah satu lelaki dalam kondisi mabuk berat.
Sebelum itu, petugas merazia sejumlah tempat penginapan.
Baca Juga: Viral Petugas Cleaning Service Kaget Temukan Uang Berserakan di Kamar Hotel
Razia dimulai dari hotel berbintang di Jalan Tuban-Babat. Kemudian razia di hotel yang berada di Jalan Tuban-Semarang. Selanjutnya penertiban di hotel di Jalan Ronggolawe.
Dari razia itu, petugas mengamankan sejumlah pasangan yang bukan suami istri.
"Total dalam kegiatan Cipta Kondisi malam ini yang kita amankan sebanyak 13 orang yang bukan suami istri,” kata Kepala Satuan Sabhara Polres Tuban AKP Chakim Amrullah.
Tiga orang yang dirazia di sebuah kamar hotel dibawa ke kantor Satpol PP untuk diperiksa. Sedangkan beberapa pasangan lain ditangani Polres Tuban. [Beritajatim]
Berita Terkait
-
Anak Usaha BPKH Siapkan Ribuan Kamar Hotel untuk Jemaah Haji Tahun 2025
-
Cegah Kebisingan di Lorong Hotel, Karpet 'Ajaib' Ini Bikin Pengunjung Tak Bisa Berlari-larian
-
3 Cara Deteksi Kamera Tersembunyi di Kamar Hotel atau Toilet Umum, Gak Butuh Aplikasi Tambahan!
-
Haji Jalur Undangan Raja Arab, Wirda Mansur Takjub Lihat Hotel yang Disediakan Kerajaan: Masya Allah
-
Haji Furoda Kayak Raffi Ahmad, Penampakan Kamar Hotel Karyawan RANS di Mekkah Jadi Sorotan
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Jordi Onsu Terang-terangan Ngaku Temukan Ketenangan dalam Islam
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
Pilihan
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
-
Tiket Kereta Api untuk Libur Nataru Mulai Bisa Dipesan Hari Ini
-
Review DADOO: Nostalgia Game Ular Tangga yang Bisa Main Multiplayer Secara Online
-
Lucky Hakim Sebut Indramayu Daerah Termiskin & Bupatinya Terkaya di Jabar, Cek Faktanya
Terkini
-
Calon Kepala Daerah Ramai-ramai Sowan ke Jokowi, FX Rudy Buka Suara
-
Temui Pelaku UMKM dan Pendidik Non Formal, Respati-Astrid Komitmen Keluarkan Kartu Pahlawan Masyarakat
-
Sragen Geger! Sopir Truk Ditemukan Tewas di SPBU Jetak, Korban Pembunuhan?
-
Srawung Ben Ra Suwung, Wayang Goes Digital: Menjembatani Dunia Lama dan Baru
-
Terungkap! Kronologi Lengkap Penganiayaan Imam Masjid di Sragen, Pelaku Jalani Rekonstruksi