SuaraSurakarta.id - Jadwal Liga 3 Nasional hari ini, Minggu (13/2/2022) jadi laga hidup mati dua wakil Jawa Tengah, Persak Kebumen dan Persebi Boyolali.
Persak yang tertahan di posisi ketiga Grup H dengan 3 poin wajib mengalahkan PS Jembrana di Stadion M Sarengat, Kabupaten guna memastikan satu tiket ke babak selanjutnya.
Sementara Persebi Boyolali hanya membutuhkan hasil seri melawan Persewangi Banyuwangi di Stadion Candra Bhirawa, Kabupaten Kediri, untuk memastikan tiket lolos ke babak 32 Besar Nasional.
Namun jika mampu memetik kemenangan, skuad asuhan Hariyadi 'Poetoel' memastikan diri sebagai juara Grup N.
Pelatih Persebi Boyolali, Hariyadi Poethoel, mengatakan skuad telah memantapkan persiapan guna menghadapi laga terakhir.
Mantan kapten Persis Solo itu telah mengoreksi beberapa skema permainan menjelang laga terakhir.
“Kami targetkan tiga poin melawan Persewangi Banyuwangi untuk menutup babak ini. Semoga besok saat PCR seluruh pemain kami sehat,” kata Poetoel.
Berikut Jadwal Lengkap Liga 3 hari ini:
Grup B
Belitong FC vs Perslobar Lombok Barat
Panipi Raya FC vs Persida
Grup D
Persikutim Kutai Timur vs Benteng HB FC
Gasliko 50 Kota vs Putra Jombang
Grup F
Mataram Utama vs Sandeq Polman
Persisam United vs Citeureup Raya
Grup H
PS Palembang vs PSKB Bukittinggi
PS Jembrana vs Persak Kebumen
Grup J
PS Siak vs AD Sport FC
Sleman United vs PCB Persipasi
Grup L
Persidago Gorontalo vs Gasma Enrekang
PS Bima Sakti vs PSLS Lhokseumawe
Grup N
PSBL Langsa vs Persitoli Tolikara
Persebi Boyolali vs Persewangi Banyuwangi
Berita Terkait
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- Terbongkar dari Tato! Polisi Tetapkan Pria Lawan Main Lisa Mariana Tersangka Kasus Video Porno
- Buntut Tragedi SMA 72 Jakarta, Pemerintah Ancam Blokir Game Online Seperti PUBG
Pilihan
-
Heimir Hallgrimsson 11 12 dengan Patrick Kluivert, PSSI Yakin Rekrut?
-
Pelatih Islandia di Piala Dunia 2018 Masuk Radar PSSI Sebagai Calon Nahkoda Timnas Indonesia
-
6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
-
Keuangan WIKA 'Berlumur Darah' Imbas Whoosh, Bosnya Pasrah Merugi
-
Respons Berkelas Dean James usai Bikin Gol Spektakuler ke Gawang Feyenoord
Terkini
-
Bantah KGPAA Hamangkunegara Segera Dilantik Jadi PB XIV, Ini Kata Ketua Lembaga Dewan Adat
-
Sabtu Besok, Putra Mahkota KGPAA Hamangkunegara Bakal Diangkat sebagai PB XIV
-
Polda Jateng Sita Ribuan Sandal dan Tas Bermerek Eiger Palsu di Solo
-
Gerindra Solo Tegaskan Tolak Budi Arie Bergabung, Ini Alasannya
-
Kubu Jokowi Ajukan Eksepsi Gugatan Citizen Lawsuit Alumnus UGM