SuaraSurakarta.id - Jagat media sosial digegerkan dengan sosok Anggra Putri Tania yang meramal Presiden 2024 mendatang berinisial 'G'.
Sejumlah nama langsung dikaitkan dengan ramalan itu, seperti Gubernur Jateng Ganjar Pranowo dan Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka.
Bahkan, ramalan berinisial G sebagai Presiden 2024 trending topic di Twitter.
Menanggapi trending topic di Twitter tersebut, Gibran mengatakan jika inisial G di Jateng tidak hanya dirinya saja.
"Inisial G (jadi presiden 2024), opo aku tok (apa saya saja), itu di twitter kan? Heleh rasah (tidak usah) dibahas,” kata Gibran dilansir dari Timlo.net--jaringan Suara.com, Rabu (9/2/2022).
Gibran menegaskan, pada tahun 2024 nanti umurnya tidak cukup untuk menjadi Capres 2024 mendatang. Ia pun menegaskan lebih suka di Solo.
“Umurku hurung cukup (Umur saya belum cuku) jadi Capres, aku nang Solo wae, penak nang Solo (Saya di Solo saja, enak di Solo),” tandasnya.
Sebelumnya, Peramal bernama Anggra Putri Tania meramal sosok Presiden tahun 2024. Peramal ini menyebut bahwa inisial dari Presiden 2024 hurufnya depan ada G.
Sosok dari Presiden 2024 keturunan dari Jateng, tetapi ada campuran dari daerah lain. Selain itu, presiden pengganti Jokowi ini sangat sederhana, ramah, membantu sesama.
Berita Terkait
-
Viral Konten YouTube Wapres Gibran Banjir Dislike dan Dibully, Andovi da Lopez Bereaksi Sarkas
-
Ramalan Zodiak Hari Ini 25 April 2025, Gimana Kondisi Kesehatan Aries-Pisces?
-
8 Tuntutan Purnawirawan TNI Bikin Heboh: Prabowo Kirim Wiranto Beri Tanggapan Tegas
-
Ada 8 Poin, Prabowo Pelajarai Tuntutan Forum Purnawirawan Prajurit TNI yang Minta Gibran Diganti
-
Ramai Soal Video Monolog Gibran, Golkar: Untungnya Pak Prabowo Bukan Tipe Ribet dan Baperan
Tag
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
- Rekomendasi Mobil Suzuki Bekas Rp100 Jutaan: Ini Pilihan Terbaik dengan Spesifikasi dan Pajak Ringan
- Kapan Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan Jakarta 2025? Cek Jadwal dan Syaratnya
- Pemprov Kalbar Luncurkan Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor, Ini Syarat dan Ketentuannya
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Baterai Jumbo Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi Pelembap untuk Remaja, Aman dengan Harga Terjangkau
-
Harga Emas Antam Berbalik Meroket Jadi Rp1.986.000/Gram Hari Ini
-
5 Pilihan Sunscreen untuk Kulit Berminyak, Aman Tak Menyumbat Pori-pori
-
Jadi Tersangka Pemalsuan Dokumen, Pengacara Ini Batal Ikut Gugat Ijazah Jokowi
Terkini
-
AYO SERBU! Ada Minyak Goreng hingga Buavita, Ini Promo JSM Indomaret 25-27 April 2025
-
TINGGAL KLIK! Ini Link Saldo Dana Kaget, Gratis untuk Langganan Video dan Live Streaming
-
Siap Melawan! SMAN 6 Solo Bakal Tunjukkan Bukti Fisik Ijazah Jokowi
-
Ditunjuk Jadi Mediator Kasus Gugatan Ijazah Palsu Jokowi, Ini Komentar Guru Besar UNS
-
Tren Berburu Emas Meningkat, Deposito Emas Pegadaian Tembus 1 Ton