SuaraSurakarta.id - Masa depan bek PSIS Semarang, Pratama Arhan hingga kini masih memunculkan misteri dan tanda-tanya besar.
Pemain Timnas Indonesia di Piala AFF 2020 itu dikabarkan jadi bidikan Seongnam FC, Daejeon Hana Citizen dan Lechia Gdask.
Namun, nyatanya ketiga klub di atas tersebut nampaknya tidak ada yang benar-benar serius mengejar tanda tangan dan meresmikan kepindahan Pratama Arhan.
Terbaru, rumor kembali muncul sosok jurnalis Italia bernama Jerry Mancini tak menampik bahwasanya ia menganggumi sosok wonderkid berusia 20 tahun tersebut.
Baca Juga: Media Italia Kaitkan Pratama Arhan dengan Lazio, PSIS Buka Suara
Sebagai suporter garis keras Lazio, ia pun menyarankan kepada pihak klub untuk merekrut Pratama Arhan.
"Bek kiri Timnas Indonesia, Pratama Arhan dengan gol yang luar biasa. @OfficialSSLazio perlu mengontraknya," ujar Jerry Mancini melalui akun @jmancini8.
Namun sebelum itu, ada sejumlah pemain keturunan bahkan yang lahir di Indonesia lebih dulu berkarir di Liga Italia melansir Bolatimes.com. Ini dia sosoknya:
1. Emil Audero Mulyadi
Pria kelahiran mataram, NTB, pada 18 Januari 1997 tersebut memiliki darah Indonesia dari sang ayah. Emil dikabarkan pernah tinggal di Indonesia selama satu tahun sebelum pindah ke Cumiana pada 1998.
Baca Juga: Catatan Performa 4 Striker Pilihan Shin Tae-yong untuk Piala AFF U-23 2022
Emil pernah memperkuat Juventus dan kini menjadi kiper utama Sampdoria.
Berita Terkait
-
Usai Bela Timnas Indonesia, Nathan Tjoe-A-On Mulai Rutin Main di Swansea City
-
PSSI-nya Korsel Tunjuk Sosok Tak Terduga Jadi Dirtek, Shin Tae-yong?
-
Persaingan Sengit! Kiper Jangkung Keturunan Surabaya Dikabarkan Siap Gabung Timnas Indonesia
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Bertemu Patrick Kluivert, Pascal Struijk Jadi Pemain Timnas Indonesia Termahal Jika Dinaturalisasi
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Soal Ijazah Jokowi, Tim Hukum Merah Putih: Tuduhan Roy Suryo Penuhi Unsur Pidana
-
Melodi Tradisi, Rasa Kekinian: Gojek Hadir di Tengah Semarak Adeging Mangkunegaran
-
Gunungan Makin Tinggi, PLTSa Putri Cempo Hanya Mampu Mengolah 120 Ton Sampah
-
Maling Burung di Solo Kena Batunya: Kepergok di Banyuagung, Berakhir Diciduk Tim Sparta
-
Satresnarkoba Polresta Solo Sikat Kurir Sabu di Mojosongo, Barang Bukti Siap Edar Disita